Kepribadian Ganda: Penjelasan, Gejala, dan Faktor Risikonya

- 11 November 2022, 18:40 WIB
Ilustrasi seseorang yang memiliki kepribadian ganda/Golife
Ilustrasi seseorang yang memiliki kepribadian ganda/Golife /

Sebagai contoh, penderita kepribadian ganda yang taat pada hukum, sopan, dan berperilaku sesuai norma yang ada di masyarakat, bisa saja melakukan pencurian, berlaku kasar, atau mudah memaki.

Saat penderita kepribadian ganda ditanya mengapa ia melakukan hal yang tidak biasa tersebut, ia akan memungkirinya, mengatakan bahwa ia tidak ingat pernah melakukannya, atau merujuk pada orang lain didalam dirinya sebagai pelakunya.

Baca Juga: Pemdes Parigi Salurkan Bantuan Pasca Banjir di Perum Griya Asri Parigi

Perlu diketahui bahwa kepribadian ganda tidak berkaitan dengan ritual budaya atau keagamaan. Kepribadian ganda juga bukan termasuk fenomena kesurupan, seperti anggapan sebagian orang pada budaya tertentu.

Kondisi ini juga tidak muncul karena pengaruh konsumsi alkohol dan obat-obatan, atau kelainan medis secara fisik, seperti amnesia pada cedera kepala, demensia, aura pada migrain, atau Alice in Wonderland syndrome.***

 

 

Halaman:

Editor: Muh Romli

Sumber: Alodokter


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x