Inilah Kalimat Afirmasi Untuk Diri Sendiri

- 28 Februari 2023, 21:31 WIB
 Ilustrasi kata/Foto oleh Jess Bailey Designs: https://www.pexels.com
Ilustrasi kata/Foto oleh Jess Bailey Designs: https://www.pexels.com /

PRIANGANTIMURNEWS - Seiring berkembangnya zaman, semakin banyak kesempatan dan juga tantangan.

Dalam menghadapinya tidak sedikit dari kita mengalami penurunan semangat, bahkan depresi.

Maka dari itu terkadang kita perlu jeda dan memberikan afirmasi untuk diri sendiri.

Baca Juga: Ini Pidato Emosional Lionel Scaloni Setelah Memenangkan Penghargaan Pelatih Pria Terbaik FIFA Tahun Ini

Afirmasi adalah pernyataan baik dan positif yang mempunyai pengaruh besar terhadap alam bawah sadar kita.

Ketika kita berbicara kepada diri kita sendiri melalui sebuah pernyataan baik yang diucapkan dengan lisan maupun diungkapkan dalam hati atau batin, hakikatnya kita sedang melakukan afirmasi.

Afirmasi positif seakan menjadi kata ajaib yang kemudian akan diterima alam bawah sadar kita sebagai bagian dari informasi penting yang ingin diwujudkan.

Bagaimana cara mengafirmasi diri agar ‘pas’ untuk diri kita? Sebagaimana dikutip dari buku “Hypno Action, Grab Your Success With Hypnosis & Neuro Linguistic Programming” karya Asari, Berikut syarat untuk membuat afirmasi:

Baca Juga: Lionel Messi Menolak Kylian Mbappe dan Menyebut Pemain Ini Dalam Pemain Pria Terbaik FIFA

Halaman:

Editor: Galih Cipta Nugraha

Sumber: Asari. Hypno Action, Grab Your Success With Hypnosis & Neuro


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x