Mudah Kelelahan Saat Beraktifitas? Dr. Zaidul Akbar Rekomendasikan Resep Minuman Herbal Ini, Bisa di Coba

19 Februari 2024, 09:00 WIB
dr Zaidul Akbar memberikan tips atasi menghilngkan rasa sakit badan karena kelahan /YoUtube SS dr Zaidul Akbar Official/

PRIANGANTIMURNEWS - Mudah kelelahan saat menjalani aktifitas membuat kita sering terganggu untuk segera menuntaskan pekerjaan tersebut.

Jika kamu sering mengalami hal ini, sekarang tidak perlu khawtir lagi, kali ini dr. Zaidul Akbar memberikan tipsnya.

Dr. Zaidul Akbar memberikan resep minuman herbal yang ampuh mengatasi sakit badan karena kelelahan.

Baca Juga: Resep Ramuan Herbal Atasi Kolestrol Tinggi Menurut dr. Zaidul Akbar, Cukup Gunakan Bahan Ini, Anti Ribet

Resep ini sederhana dan mudah dipraktik kan, dan sangat bermanfaat untuk meningkatkan stamina tubuh kita.

Apalagi, ketika kita telah menjalani aktifitas yang berat hingga mengakibatkan kelelahan, maka perlu untuk merefreshingkan badan kita.

Minuman ini dr. Zaidul Akbar disebut dengan "Minuman Refreshing Sel".

Seperti yang dilansir dari Instagram @zaidulakbar, minuman refreshing sel menggunakan bahan-bahan dapur yang sederhana, yaitu jahe, kunyit, cabe merah, dan jeruk nipis.

Baca Juga: Manfaat Daun dan Buah Ciplukan, Mudah Ditemukan, Mengatasi Sariawan Juga Obati Rematik

"Minuman ini saya sebut minum refreshing sel-sel dalam tubuh kita alias menyegarkan sel karena kandungan yang luar biasa pada bahan bahan yang ada," ujar dr Zaidul Akbar.

Cara membuatnya pun simple tanpa ribet, hingga tidak ada alasan lagi bagi kamu untuk mencobanya.

Nah, berikut ini bahan dan cara membuat minuman refreshing sel herbal

Berikut bahan dan cara membuanya: 

Bahan_ bahan:
- Sejempol jahe
- sekelingking dewasa kunit
- 1 buah cabe merah
- 1/4 jeruk lemon
- air hangat

Baca Juga: Dahsyat, Ini Lima Manfaat Tomat Bagi Kesehatan Tubuh

cara membuat:
1. ambil jahe sejempol tangan dan kunyit sekelingking orang dewasa. Cuci bersih, kulit tidak perlu dikupas, lalu potong-potong tipis kedua bahan itu

2. ambil 1 buah cabe merah. Buang bijinya, lalu potong-potong tipis.

3. ambil jeruk lemon seperempat. Peras airnya dicampurkan ke jahe, kunyit dan cabe yang telah dipotong tipis.

4. , ambil air hangat atau air suhu normal. Tuangkan ke semua bahan tersebut, tunggu kurang lebih 15-30 menit agar semua bahan larut sempurna dalam air, lalu saring.

Baca Juga: Alami Tulang Keropos? Dr. Zaidul Akbar Sarankan Konsumsi Kolang Kaling yang Dicampurkan Jahe, Ini Resepnya

Perlu diketahui, kandungan jahe, kunyit, antioksidan dari cabe dan mineral-mineral penting dari jeruk nipis akan menjadi minuman tersebut powerful buat sel-sel tubuh kita. Itu lah kata dr. Zaidul Akbar.***

Editor: Rahmawati Huda

Tags

Terkini

Terpopuler