Jarang Diketahui, Ini 5 Manfaat Baby Oil untuk Perawatan Kecantikan

- 4 April 2022, 16:11 WIB
Iluatrasi baby oil./Instagram @xuan_play
Iluatrasi baby oil./Instagram @xuan_play /

PRIANGANTIMURNEWS - Baby Oil adalah sejenis minyak berwarna bening tidak berbau.

Pada istilah umum, merupakan minyak penguat yang digunakan untuk menjaga kulit tetap lembut dan fleksibel.

Biasanya digunakan pada bayi untuk menjaga "kulit bayi yang lembut", tetapi sering kali digunakan orang dewasa untuk perawatan kulit dan pemijatan.

Yuk simak berikut ini manfaat Baby Oil untuk perawatan kecantikan.

1. MENGHILANGKAN STRETCH MARKS
Worries no more! Karena kamu bisa menggunakan baby oil untuk menghilangkan stretch marks yang sering muncul pada tubuh bagian perut atau pahamu.

Caranya mudah banget, kamu hanya perlu mengaplikasikan baby oil setiap malam sebelum tidur pada bagian tubuh yang terdapat stretch marks. Dengan penggunaan secara rutin, kulitmu akan menjadi halus dan bebas dari stretch marks.

Baca Juga: Tahukah Kamu? Inilah Dampak Suka Memendam Amarah

2. MEMUTIHKAN KETIAK YANG HITAM
Baby oil ternyata juga mampu mencerah kan kulit ketiak lho. Salah satu cara untuk mencerah kan warna kulit ketiak adalah dengan menggunakan baby oil.

Caranya adalah dengan mengoleskan baby oil pada ketiak, lalu diamkan selama 10-15 menit. Setelah itu, bersihkan dengan kapas hingga seluruh minyak dan kotoran terangkat.

Halaman:

Editor: Agus Kusnadi

Sumber: Instagram @everydaysehat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x