Doa Malam Lailatul Qadar, Bahasa Arab Latin dan Terjemahnya

- 7 Mei 2021, 14:47 WIB
Suasana malam yang penuh dengan bintang.
Suasana malam yang penuh dengan bintang. /Pexels/

PRIANGANTIMURNEWS– Malam Lailatul Qadar adalah malam yang hadir di bulan ramadhan.

Malam Lailatul Qadar merupakan malam yang lebih baik dari 1000 bulan dan Allah Swt menurunkan ribuan malaikat ke bumi atau dunia.

Peristiwa malam lailatul qadar tercantum dalam Q.S Al-Qadar ayat 1-5.

Seluruh umat muslim dianjurkan untuk dapat mengisi malam lailatul qadar dan mengisi akhir ramadhan ini dengan berdzikir dan membaca doa.

Baca Juga: Bukan Boneka, Raditya Dika Berikan Saham untuk Sang Putri di Hari Ulang Tahun

Lantas, doa apa yang bisa dipanjatkan pada malam lailatul qadar?

Dilansir priangantimurnews dari Hadits yang diriwayatkan oleh Aisyah R.A, Istri dari Rasulullah Saw.

Aisyah R.A bertanya kepada Rasulullah tentang doa apa yang bisa dipanjatkan saat melihat atau mengisi malam lailatul qadar.

يا رسول الله أر أيت إن علمت أيّ ليلة ليلة القدر ما أقول فيها قال قولى : اللّهم إنّك عفو تحبّ العفو فاعف عنّي

Halaman:

Editor: Agus Kusnadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x