Lafadz dan Arti dari 99 Asmaul Husna, Yuk, Kita Hapalkan dan Dzikirkan

- 7 Juni 2021, 19:19 WIB
Muslimah yang sedang membaca Al-quran.
Muslimah yang sedang membaca Al-quran. /Pexels/

PRIANGANTIMURNEWS– Asmaul Husna adalah nama-nama Allah Swt yang baik.

Asmaul Husna berjumlah 99 nama, seringkali ada di jilid Al-Quran sebelum surat Al-fatihah dan Al-baqarah di halaman pertama.

Menurut Hadits yang diriwayatatkan oleh Imam Bukhari dan Muslim, menyebutkan bahwa barangsiapa yang memahaminya akan masuk surga.

“Allah mempunyai 99 nama, seratus kurang satu, barangsiapa yang memahaminya akan masuk surga,” (H.R Bukhari dan Muslim).

Baca Juga: Nostalgia di SMP 5 Bandung, AHY: Nggak Lengkap Kalau Nggak Cobain Main Basket

Nama-nama yang termasuk Asmaul Husna adalah nama-nama yang baik yang menunjukan sipat Allah, kekuasaaan Allah, keindahan Allah, Keagungan Allah, serta kesempurnaaNya Allah Swt.

Allah Swt berfirman dalam Q.S Thaha ayat 8 mengenai Asmaul Husna, yang artinya:

“Tiada ada Tuhan Melainkan Allah. Dialah Allah yang memiliki asmaul husna (nama-nama yang terbaik),” (Q.S Thaha ayat 8).

Lafadz-lafadz Asmaul husna sebaiknya dihapalkan oleh seluruh umat muslim dan dipahami, apalagi bisa dijadikan dzikir harian atau dzikir sesudah melaksanakan ibadah.

Halaman:

Editor: Agus Kusnadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah