Niat Puasa Rajab Dilengkapi Bacaan Doa hingga Keistimewaannya, Baca di Sini!

- 7 Februari 2022, 14:49 WIB
Ilustrasi orang sedang berdoa.
Ilustrasi orang sedang berdoa. /Preefik/

PRIANGANTIMURNEWS- Bulan Rajab merupakan bulan yang mulia dan mempunyai banyak kemuliaan. salah satunya bulan dimana diwajibkan umat Muslim dalam menunaikan sholat 5 waktu.

Selama bulan Rajab, umat muslim dianjurkan untuk melakukan sunnah puasa dan berdoa meminta ampunan kepada Allah SWT.

Puasa sunnah Rajab dalam banyak hadits yang meriwayatkan bisa kamu lakukan selama 1-10 hari di bulan Rajab.

Baca Juga: Savefrom.net - Cara Download Video YouTube MP4 dengan Mudah dan Gratis

Namun puasa sunnah selama bulan Rajab tidak dipermasalahkan, selagi tidak ada larangan  berpuasa. seperti larangan puasa dari hari Tasyrik

Sebelum melakukan puasa sunnah Rajab kamu perlu membaca niat puasa Rajab.

Berikut bacaan puasa sunnah 1 Rajab dirangkum Priangantimurnews.com

 نَوَيْتُ صَوْمَ شَهْرِ رَجَبَ سُنَّةً لِلّٰهِ تَعَالَى

Artinya: Aku berniat Puasa Rajab, sunnah karena Allah ta‘âlâ.

 

Halaman:

Editor: Muh Romli


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah