Niat Zakat Fitrah, Untuk Diri Sendiri, Anak Hingga Keluarga, Simak dan Hafalkan

- 29 April 2022, 05:30 WIB
Niat Zakat Fitrah, Untuk Diri Sendiri, Anak Hingga Keluarga
Niat Zakat Fitrah, Untuk Diri Sendiri, Anak Hingga Keluarga /Instagram @amalan.akhirat/

PRIANGANTIMURNEWS - Berikut ini disediakan bacaan niat zakat fitrah, baik untuk diri sendiri, anak, hingga keluarga.

Seperti yang diketahui, Hari Raya Idul Fitri 1443 H atau 2022 M, akan segera tiba.

Sebelum tiba di hari yang fitri, sebagai umat Islam kita diwajibkan untuk membayar zakat fitfah.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Gemini Hari Ini Jumat 29 April 2022, Dalam Kehidupan, Percintaan, Karier dan Keuangan

Zakat fitrah ini wajib dekeluarkan oleh seluruh umat muslim, baik laki-laki, perempuan, tua, atau muda, bahkan bayi yang baru lahir sebelum hari Idul Fitri harus bayar zakat Fitrah.

Selain bacaan niat zakat fitrah, dalam artikel ini juga akan membahas tata cara membayar zakat fitrah Ramadhan.

Zakat ini disyariatkan pada tahun kedua Hijriyah, agar setiap muslim kembali kepada keadaan fitrah dan suci. Hal ini berdasarkan hadis Ibnu Umar ra yang berkata:

Baca Juga: Andrew Garfield Rehat Dari Dunia Akting, Ini Alasannya

"Rasulullah SAW mewajibkan zakat fitrah satu sha’ kurma atau satu sha’ gandum atas umat muslim; baik hamba sahaya maupun merdeka, laki-laki maupun perempuan, kecil maupun besar. Beliau saw memerintahkannya dilaksanakan sebelum orang-orang keluar untuk shalat.” (HR Bukhari Muslim)

Halaman:

Editor: Rahmawati

Sumber: Baznas


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x