12 Adab di Hari Jumat, Perbanyak Amalan menambah Power Kebaikan

- 23 Desember 2022, 07:42 WIB
ilustrasi dua orang berada di masjid, saat awal hari Jum’at
ilustrasi dua orang berada di masjid, saat awal hari Jum’at /PEXELS

Menipiskan kumis sesuai anjuran Rasulullah, ketika seseorang bersin atau flu virus tersebut besar kemungkinan menempel di kumis apalagi yang lebat.

حَدَّثَنَا الحَسَنُ بْنُ عَلِيٍّ الخَلَّالُ قَالَ: حَدَّثَنَا عَبْدُ اللَّهِ بْنُ نُمَيْرٍ، عَنْ عُبَيْدِ اللَّهِ بْنِ عُمَرَ، عَنْ نَافِعٍ، عَنْ ابْنِ عُمَرَ، قَالَ: قَالَ رَسُولُ اللَّهِ صَلَّى اللَّهُ عَلَيْهِ وَسَلَّمَ:احْفُوا الشَّوَارِبَ وَاعْفُوا اللِّحَى

Rasulullah s.a.w. bersabda: “Tipiskanlah kumis dan lebatkan jenggot”.(HR. Tirmidzi No. 2763)

3. Merapikan Jenggot

Jenggot merupakan mahkota bagi seorang laki-laki, merapikan jenggot sama halnya seseorang merapikan penampilannya. Meskipun dianjurkan dalam islam, jenggot yang tak rapi tentunya menimbulkan kesan penampilan kurang baik.

Baca Juga: Sinopsis Ikatan Cinta Hari Ini Jumat 23 Desember 2022, Andin Kecelakaan dan Sedang Hamil 4 Minggu

4. Sikat / siwak gigi

Diriwayatkan bahwa para ulama terdahulu selalu membersihkan gigi mereka dengan siwak sebelum memasuki masjid, untuk menghilangkan bau nafas.

5. Memakai Pakaian yang Terbaik

Memakai pakaian terbaik ditafsirkan sebagai pakaian yang rapi dan sopan. Tidak memakai pakaian yang berlebihan, terlalu modis apalagi tidak menutup aurat.

Halaman:

Editor: Agus Kusnadi

Sumber: youtube channel ceramah pendek


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah