Segera Daftar, Program Kartu Prakerja Gelombang 40 Resmi Dibuka Hari Ini

7 Agustus 2022, 17:29 WIB
Poster Program Kartu Prakerja, yuk segera daftar gelombang 40 /Tangkap layar Instagram.com/ @prakerja.go.id

PRIANGANTIMURNEWS - Program Kartu Prakerja masih diselenggarakan sampai saat ini oleh Pemerintah RI.

Program Kartu Prakerja telah mencapai gelombang 40 yang dibuka hari ini.

Semua para pencari kerja, boleh mendaftarkan diri dan ikut Program Kartu Prakerja.

Baca Juga: Penempatan Irjen Ferdy Sambo di Mako Brimob Adalah Bukti Ketegasan Polri

Silahkan untuk mendaftarkan diri pada Program Kartu Prakerja gelombang 40.

Program Kartu Prakerja gelombang 40 telah dibuka hari ini Minggu, 7 Agustus 2022.

Lantas, bagaimana cara daftar Program Kartu Prakerja gelombang 40?

Sebagaimana dikutip Priangantimurnews.com dari prakerja.go.id, berikut ini tata cara pendaftarannya:

Proses pendaftaran Program Kartu Prakerja bisa dilakukan dengan langkah ini, jika sudah memiliki akun Kartu Prakerja.

Baca Juga: Tata Cara Daftar Program Kartu Prakerja Gelombang 40, CEK DISINI

1. Login ke dasboard prakerja.go.id

2. Klik "Gabung Gelombang"

3. Sabar, berdoa dan banyak berbuat baik supaya banyak rejeki melimpah.

Sementara, bagi yang ingin daftar tetapi belum memiliki akun Kartu Prakerja, maka ikuti langkah-langkah di bawah ini:

1. Buka www.prakerja.go.id pada browser handphone atau komputer.

2. Siapkan nomor Kartu Keluarga serta NIK kamu.

Baca Juga: Kenapa Saksi YS dalam Kasus Subang Tidur Ditemani Kucing Warna Hitam? Apakah ini Pertanda?

3. Masukkan data diri dan ikuti petunjuk pada layar.

4. Siapkan kertas dan alat tulis untuk mengikuti Tes Motivasi dan Kemampuan Dasar secara online.

5. Klik “Gabung” pada Gelombang yang sedang dibuka.

6. Nantikan pengumuman peserta yang lolos seleksi di dashboard.

Nah, itulah tata cara mendaftarkan diri unuk ikut Program Kartu Prakerja gelombang 40, yuk segera daftar.***

Editor: Anbiyani

Sumber: prakerja.go.id

Tags

Terkini

Terpopuler