Bupati Jeje Menolak Pengusaha Baby Lobster, Susi Pudjiastuti: Kita Bersinergi

- 6 April 2021, 17:39 WIB
Kolase Bupati Pangandaran Jeje Wiradinata dan Susi Pudjiastuti
Kolase Bupati Pangandaran Jeje Wiradinata dan Susi Pudjiastuti /Priangantimurnews/Selasa, 7 April 2021

PRIANGANTIMURNEWS- Sebanyak 250 alat penangkap baby lobster hasil sitaan petugas dimusnahkan di Pantai Timur Pangandaran, Selasa, 6 April 2021.

Bupati Pangandaran H Jeje Wiradinata menolak penangkapan baby lobster yang telah lama terjadi diperairan Pangandaran.

"Larangan untuk tidak menangkap baby lobster merupakan upaya pemerintah daerah agar tetap menjaga ekosistem dan biota laut," kata Jeje.

Baca Juga: Mengenal Biografi dan Profil Abuya Uci, Ulama Kharismatik dari Tanggerang

Sudah lama hidup sebagai nelayan, Jeje mengaku bahwa kondisi di lapangan sangat memperihatinkan karena hasil tangkapan lobster tidak seperti biasanya, melimpah.

"250 jaring telah dimusnahkan merupakan bukti gerakan melawan terhadap pelaku penangkapan baby lobster," ucapnya.

Selanjutnya, saat penangkapan baby lobter marek terjadi di Indonesia, hanya Bupati Jeje yang tidak mau menjadi rangkaian bisnis terlarang.

Baca Juga: Baru Saja Mangkat, Berikut Profil Presiden Malioboro Umbu Landu Paranggi dan Beberapa Puisinya yang Abadi

"Sempat saya didatangi pengusaha untuk menandatangani identitas baby lobster, tapi saya tolak,"

Halaman:

Editor: Agus Kusnadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah