Kemensos RI Berikan Apresiasi Penegak hukum dalam Penyaluran Berbagai Bantuan Sosial

- 25 Agustus 2021, 11:01 WIB
Kemensos berikan apresiasi berupa piagam penghargaan kepada POLRI dan Kejaksaan.
Kemensos berikan apresiasi berupa piagam penghargaan kepada POLRI dan Kejaksaan. / Instagram @kemensosri /

PRIANGANTIMURNEWS – Kementerian Sosial Republik Indonesia (Kemensos RI) memberikan penyaluran bantuan kepada masyarakat Indonesia.

Namun, dalam pelaksanaan penyaluran bantuan Kemensos dibantu oleh Penegak hukum sebagai pengawas hingga penindakan ketika terjadi penyelewengan oleh oknum.

Sebagai bentuk apresiasi terhadap kinerja penegak hukum yang telah berkolaborasi bersama Kemensos dalam pelaksanaan penyaluran bantuan dengan memberikan piagam penghargaan.

Baca Juga: Simak, Gejala Penyakit Diabetes Melitus, Salah Satunya Cepat Lapar

Pemberian piagam penghargaaan sebagai bentuk apresiasi tersebut dilaksaakan di Jakarta, Selasa, 24 Agustus 2021.

“Seluruh jajaran kejaksaan menyampaikan terima kasih atas penghargaan dan apresiasi yang diberikan Mensos terhadap keberhasilan dalam mendukung pemberantasa tindak korupsi.” ucap Dr. Agung Sunarta, Jaksa Agung Intelijen.

Dilansir priangantimurnews.com dari Instagram @kemensosri, Dr. Agung Sunarta juga mengatakan jika upaya penegakan hukum ini bukan hanya bentuk nyata kehadiran negara, tetapi juga simbol keseriusan.

Baca Juga: Sinopsis Film Horor ‘The Secret: Suster Ngesot Urban Legend’ Tayang Malam Ini di ANTV

“Upaya ini tidak hanya bentuk nyata kehadiran negara dalam memastikan keadilan sosial bagi masyarakat Indonesia,” ucap Dr. Agung Sunarta.

“Tetapi juga sebagai simbol keseriusan Kementerian Sosial dalam melakukan pembenahan sistem penyaluran bantuan sosial,” lanjutnya.

Halaman:

Editor: Muh Romli

Sumber: Instagram @kemensosri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah