Kamu Harus Tahu, Manfaat Aplikasi PeduliLindungi Selain Sebagai Sertifikat Vaksin

- 10 Oktober 2021, 09:35 WIB
Aplikasi PeduliLindungi.
Aplikasi PeduliLindungi. /Instagram @kemenkominfo/

PRIANGANTIMURNEWS– Aplikasi PeduliLindungi saat ini menjadi pusat segala hal yang berhubungan dengan digitalisasi.

Aplikasi PeduliLindungi awalnya diciptakan sebagai salah satu aplikasi yang memuat sertifikat vaksin sebagai tiket masuk untuk beraktivitas di luar rumah.

Aplikasi PeduliLindungi juga dikembangkan oleh Kementerian Informasi dan Komunikasi Republik Indonesia (Kemenkominfo).

Baca Juga: Link Download Logo Hari Santri Nasional 2021, Cocok Dijadikan Bahan Untuk Buat Spanduk HSN

Namun, ternyata selain sebagai sertifikat vaksin, Aplikasi PeduliLindungi juga memiliki banyak manfaat lainnya dan jarang di ketahui oleh banyak orang.

Sebagaimana dikutip priangantimurnews.com dari instagram @kemenkominfo, berikut manfaat Aplikasi PeduliLindungi, karena kamu harus tahu.

1. Paspor Digital

Dalam aplikasi PeduliLindungi, terdapat fitur sertifikat vaksin dan hasil test Covid-19 yang dapat diunduh. Papor digital ini adalah sertifikat vaksin.

Baca Juga: Kumpulan Link Download Twibbon Gratis Maulid Nabi 2021, Temukan Bingkai yang Menarik dan Share di Media Sosial

Halaman:

Editor: Agus Kusnadi

Sumber: Instagram @kemekominfo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x