Update Kondisi Peserta Unjuk Rasa Yang Viral Dibanting Oknum Kepolisian

- 13 Oktober 2021, 21:23 WIB
M.Fariz.A Selaku Peserta Unjuk Rasa yang dibanting oknum polisi.
M.Fariz.A Selaku Peserta Unjuk Rasa yang dibanting oknum polisi. /Instagram @warungjurnalis/

PRIANGANTIMURNEWS- M.Fariz.A Selaku Peserta Unjuk Rasa yang dibanting menjelaskan, " Dalam keadaan biasa-biasa saja, cuma pegel-pegel" Jelasnya.

Sementara itu, Kapolresta Kabupaten Tangerang, Kombes pol Wahyu Sri Bintoro membenarkan bila terjadi demo di depan Kantor Bupati Tangerang.

Dalam unjuk rasa itu, sebanyak 18 orang diamankan oleh pihak kepolisian.
Saat ditanya perihal adanya mahasiswa yang dibanting hingga kejang-kejang, Wahyu menegaskan bila kondisinya dalam keadaan sehat.

Baca Juga: Barcelona Ingin Mendatangkan Gelandang Manchester United pada Bulan Januari

Wahyu mengatakan pihaknya juga membawa yang bersangkutan ke rumah sakit untuk pemeriksaan medis. Wahyu mengatakan kondisinya bisa berjalan.

"Yang bersangkutan akan kita bawa ke RS untuk dilakukan pemeriksaan medis. Saya hanya memberikan info bahwa yang bersangkutan masih bisa jalan," ujar Wahyu.

“Iya mas ada demo tadi. Sebanyak 18 orang diamankan), kondisinya masih sehat,”ujar Wahyu melalui pesan singkat, Rabu 13 Oktober 2021.

Baca Juga: 5 Artis Korea yang Terkenal Rupawan dan Dikabarkan Nggak Pernah Operasi Plastik

Kendati demikian, Wahyu menegaskan akan mengevaluasi tim propam soal pengamanan massa unjung rasa. Agar hal serupa tidak terjadi lagi.

Halaman:

Editor: Agus Kusnadi

Sumber: Instagram @warungjurnalis


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah