Inilah Contoh Teks Sambutan Ketika Menjadi Ketua Panitia Hari Kemerdekaan Republik Indonesia

- 16 Agustus 2022, 19:10 WIB
 Contoh sambutan untuk peringatan HUT Kemedekaan 17 Agustus/ Tangkapan layar YouTube bisa karena terbiasa
Contoh sambutan untuk peringatan HUT Kemedekaan 17 Agustus/ Tangkapan layar YouTube bisa karena terbiasa /

PRIANGANTIMURNEWS - Artikel ini menyediakan contoh teks sambutan ketika menjadi panitia hari kemerdekaan Republik Indonesia.

Tepatnya Rabu, 17 Agustus 2022, yang menjadi panitia hari kemerdekaan, akan menyampaikan sambutan.

Sambutan dari panitia hari kemerdekaan, merupakan salah satu ucapan syukur karena telah terlaksananya acara hari kemerdekaan.

Baca Juga: Lirik Lagu Kemerdekaan 17 Agustus Tahun 45, Itulah Hari Kemerdekaan Kita

Berikut ini contoh teks sambutan yang cocok untuk orang yang menjadi panitia hari kemerdekaan Republik Indonesia.

Assalamualaikum warahmatullah wabarakatuh

الحمد لله رب العالمين والصلاة والسلام على رسول الله وعلى اله وصحبه اجمعين اما بعد.
Yang terhormat ketua RT ..... di.........,
Yang terhormat ketua RW..... Kelurahan......... serta semua warga Kelurahan....... yang berbahagia.

Marilah kita bersyukur kehadirat Allah Tuhan Yang Maha Esa.

Berkat rahmat serta karunianya kita dapat diberikan kesempatan dan kesehatan sehingga dapat hadir pada hari yang berbahagia ini.

Halaman:

Editor: Muh Romli

Sumber: YouTube bisa karena terbiasa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x