PPKM Darurat di Garut, Satgas Covid-19 Salurkan Bantuan Kepada PKL

- 6 Juli 2021, 10:37 WIB
1.000 nasi box disalurkan oleh Satgas Covid-19 kepada PKL di Jalan Ahmad Yani, Garut.
1.000 nasi box disalurkan oleh Satgas Covid-19 kepada PKL di Jalan Ahmad Yani, Garut. /Diskominfo Garut/

“Kemudian apalagi di masa PPKM darurat ini, masyarakat membutuhkan sentuhan-sentuhan baik yang sifatnya berhubungan dengan ekonomi,” katanya.

Disisi lain, Ketua Paguyuban PKL Garut, Tatang, mengucapkan banyak terima kasih atas bantuan dari pelaku usaha dan masyarakat yang telah disalurkan oleh Satgas Cvid-19 Garut.

“Kami selaku warga PKL yang ada di Garut Kota, mengucapkan banyak terima kasih atas kepeduliannya dari Satgas Covid-19, terutama untuk TNI dan Polri yang sudah peduli, benar-benar peduli, ini kami yang dilihat bukan sekedar nasi, tapi tingkat kepedulian kepada masyarakat,” tutur Tatang.

Baca Juga: Sosok Pemain Dengan Pertandingan Terbanyak Dalam Sejarah Timnas Kolombia

Kegiatan penyaluran bantuan kepada PKL ini menyalurkan bantuan berupa nasi box dari pelaku usaha dan masyarakat sebanyak 1.000 nasi box yang dibagikan kepada PKL yang berdagang di jalan Ahmad Yani, Garut.***

Halaman:

Editor: Agus Kusnadi

Sumber: garutkab.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah