Indonesia Gagal Total di Japan Open 2022, PBSI Diminta Berbenah

- 3 September 2022, 19:07 WIB
  Pemain Indonesia di Japan Open 2022/ Instagram @badminton.ina
 Pemain Indonesia di Japan Open 2022/ Instagram @badminton.ina /

Sektor tunggal putri Gregoria Mariska Tunjung takluk ditangan Chen Yu Fei asal China, dengan skor 17-21 dan 6-21.

Pasangan ganda putri Apriani Rahayu/Siti Fadia juga harus dikalahkan oleh Chen/Jia, dan memperoleh poin 26-24,16-21 dan 14-21

Febriana/Amalia vs Jeong/Kim dengan poin 21-19, 10-21 dan 16-21.

Tumbangnya ganda putri Indonesia, menyebabkan Korea Selatan mendominasi babak semifinal dalam sektor ganda putri.

Pasangan Fajar/Rian juga tumbang oleh Liang/Wang, dengan skor akhir 18-21, 21-19 dan 16-21.

Harapan terakhir pada Chico Aura tak terwujud, permainan dimenangkan oleh tuan rumah Kenta Nishimoto pada skor 21-14, 17-21 dan 18-21.

Baca Juga: Inilah Momen Kuat Maruf Kepergok Tertawa Saat Mengikuti Rekonstruksi, Seperti Tak Punya Dosa

Hal itu membuat babak perempat final ditutup dengan kekalahan total, dan menyebabkan tidak adanya satupun wakil Indonesia di semifinal.

Sebab itu PBSI diminta untuk kembali berbenah, dan bersiap sebelum berlaga di Asian Games 2022 pada tanggal 10 September mendatang di Hangzhou, China.

Daftar Pemain di Semifinal Japan Open :

Halaman:

Editor: Muh Romli

Sumber: Instagram @badminton.ina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah