Kunci Sukses Timnas Indonesia U-20 Menang Melawan Moldova U-20, Sumpah, No 3 Tidak Menyangka

- 2 November 2022, 15:37 WIB
Menang Lawan Moldova di Laga Uji Coba, Mochamad Iriawan Sebut Timnas Indonesia U-20 Alami Banyak Perkembangan
Menang Lawan Moldova di Laga Uji Coba, Mochamad Iriawan Sebut Timnas Indonesia U-20 Alami Banyak Perkembangan /@pssi.org/

Hal ini tidak terlepas dari keleluasan Shin Tae Young untuk memilih pemain dalam skuadnya yang cukup dalam.

Ketika Hokky Caraka sedang mandul, Rabbani Tasnim masih ada untuk menjadi pengubah permainan di bangku cadangan.

Baca Juga: Kakak Rizky Billar Sombong Sebut Adiknya Banyak Bisnis! Netizen Sampai Ungkap Keluarga Drama

Zanadin Fariz berangkat dari bangku cadangan dalam laga ini.

Ketiga adalah kegemilangan Zanadin Fariz, Zanadin Fariz mengawali lag aini dari bangku cadangan namun Shin Tae Young mengirim ke lapangan seketika melihat timnya kesulitan.

Perannya pun tidak boleh diremehkan meski tidak mencetak gol.

Zanadin Fariz merupakan creator penyeimbang yang dicetak oleh Rabbani Tasnim dan jenderal lapangan tengah untuk Timnas Indonesia U-20.

Baca Juga: Shakhtar Donetsk vs RB Leipzig, Preview, Head to Head, Prediksi, Liga Champions, 3 November 2022

Iwan Bule dan suporter berharap Shin Tae Young tidak mundur dari Timnas Indonesia.

Ketua umum PSSI Mochammad Iriawan dan suporter berharap Shin Tae Young tidak mundur dari posisi pelatih Timnas Indonesia.

Halaman:

Editor: Galih R

Sumber: Youtube Halo Timnas


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x