Puan Maharani dan Ganjar Pranowo, Begini Pendapat PDIP menjelang Pemilu Presiden 2024

- 26 Mei 2021, 21:49 WIB
Kolase Ganjar Pranowo dan Puan Maharani
Kolase Ganjar Pranowo dan Puan Maharani /@ganjarpranowo @puanmaharani/ Instagram/

PRIANGANTIMURNEWS- Pemilihan Presiden tahun 2024 masih lama. Tetapi, mulai Maret 2022 KPU sudah akan memulai tahapan Pemilu.

Isu adanya konflik di PDIP antara Ketua DPR RI Puan Maharani dan Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo.

Dikabarkan tak diundang di acara pengarahan PDIP dengan seluruh kader PDIP di Jawa Tengah, Puan sengaja tak ajak Ganjar Pranowo.

Baca Juga: Mayat Perempuan Ditemukan Mengambang di Sungai Citanduy Banjar

Dari informasi yang diterima Priangantimurnews.com pada Rabu, 26 Mei 2021 dari Narasi Newsroom.

Partai-partai sudah ambil kuda-kuda. Artinya apa? Coblos-coblosan dan selfie jari ungunya memang masih tiga tahun lagi, tapi drama-dramanya sudah dimulai dari sekarang.

Nyaris bisa dipastikan seluruh proses copras capres ini akan lebih banyak diwarnai akrobat dan intrik elit, baik antar partai maupun internal partai.

Baca Juga: Ini Syarat Narapidana Yang Mendapat Remisi Khusus Saat Peringatan Waisak 2021

Salah satu suguhan pembukanya baru saja kita icip-icip, Puan Maharani versus Ganjar Pranowo di PDI Perjuangan.

Halaman:

Editor: Agus Kusnadi

Sumber: Narasi Newsroom


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x