Tempat Wisata Menyejukkan, Hit dan Kekinian di Lembang Bandung

- 18 Mei 2021, 13:07 WIB
Tampak atas situs Observatorium Bosscha di Lembang, Kabupaten Bandung Barat.
Tampak atas situs Observatorium Bosscha di Lembang, Kabupaten Bandung Barat. /

Persis seperti floating market, wisata di Lembang ini adalah tempat yang cocok untuk berwisata kuliner. Akan tetapi berbeda dengan floating market yang memiliki konsep pasar apung, dusun Bambu berkonsep menyatu bersama alam dengan suasana yang sejuk dan asri.

Dusun Bambu bertempat di Jalan Kolonel Masturi, Kertawangi, Kec. Cisarau, Kabupaten Bandung Barat. Berbagai kuliner lezat sudah tersedia dan menanti wisatawan di wisata Lembang satu ini.

Baca Juga: KABAR PARLEMEN: Komisi I DPRD Pangandaran Imbau BUMDes Harus Teregistrasi dan Miliki Pembukuan

4.Maribaya Nature Hot Spring Resort

Maribaya Nature Hot Spring Resort berada di Jl. Maribaya No.105/212 Lembang Bandung. Di sini pengunjung bisa merasakan berendam di air panas dengan kandungan belerang alami. Dipercaya air di pemandian ini bisa menyembuhkan berbagai penyakit. Tempat ini cukup populer bagi warga Bandung yang ingin merasakan sensasi pemandian air panas.

5.Bosscha

Observatorium Bosscha merupakan salah satu tempat peneropongan bintang tertua di Indonesia. Observatorium Bosscha kerap membuka kunjungan untuk individu, kelompok, instansi, sekolah, atau organisasi. Dalam kunjungan ini pengunjung bisa melihat cara kerja teleskop Zeiss dan mendapat informasi astronomi di ruang multimedia. Pada malam hari, pengunjung juga bisa meneropong langsung dengan teleskop portable dan teleskop Bamberg.***

 

Halaman:

Editor: Muh Romli


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah