Kripto Omicron Sempat Naik 10 Kali Lipat Karena Covid-19?

- 6 Desember 2021, 13:50 WIB
Kripto Omicron sempat naik.
Kripto Omicron sempat naik. /Instagram @teknologi_id/

PRIANGANTIMURNEWS- Minggu lalu terdapat aksi jual kripto di berbagai negara yang disebabkan oleh kekhawatiran terkait dengan jenis COVID-19 baru, yang dijuluki Omicron.

Namun ada mata uang kripto yang justru sempat melonjak drastis. Nama kripto tersebut kebetulan sama persis dengan varian yang sekarang lagi heboh, yakni Omicron (OMIC).

Baca Juga: Benarkah Amazon Garap Proyek untuk Redupkan Cahaya Matahari?

Dilansir dari CoinMarketCap, pada hari Senin kemarin, nilai mata uang kripto omicron melonjak hingga 700 US Dolaratau sekitar 10 juta.

Sebelumnya Omicron terpantau stabil dalam beberapa pekan terakhir.

Kendati begitu, token tersebut kembali menurun pada hari Selasa 30 November 2021 kemarin ada diangka 308 US Dolar atau sekitar 4,4 juta.***

Editor: Agus Kusnadi

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah