Astrologi China: Tahun 2022 Merupakan Tahun Macan Air, Ini Karakter, Keuangan dan Jodoh Anda

- 22 Januari 2022, 06:45 WIB
Tahun Baru 2022, menurut Astrologi China, merupakan Tahun Macan Air. Bagaimana kondisimu di tahun macan
Tahun Baru 2022, menurut Astrologi China, merupakan Tahun Macan Air. Bagaimana kondisimu di tahun macan /Pixabay/

PRIANGANTIMURNEWS- Tahun Baru 2022, menurut Astrologi China, adalah Tahun Macan Air.

Sama halnya dengan zodiak, shio ini juga digunakan untuk menjabarkan karakter, jodoh, dan peruntungan.

Namun berbeda dengan zodiak yang bisa dilihat berdasarkan tanggal lahir, shio dilihat berdasarkan tahun lahir.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Leo Hari ini Sabtu, 22 Januari 2022 Inilah Kondisi Cinta, Karir, Kehidupan, dan Kesehatan

Satu shio akan mewakili satu tahun, sehingga untuk mendapatkan shio yang sama lagi, seseorang harus menunggu 12 tahun.

Lalu, seperti apa, ya, peruntungan dari setiap shio di Tahun Macan Air 2022, yuk simak:

1. Tikus (1996, 1984, 1972, 1960, 1948)

Tahun Macan Air ini akan merupakan tahun transformasi bagi pemilik shio Tikus.

Akan ada sedikit guncangan di kehidupan profesional kamu. Perjalanan bisnis bisa membawa keuntungan bagimu tahun ini, tapi ingatlah untuk selalu menjaga diri agar tidak boros soal keuangan.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Taurus Hari ini Sabtu 22 Januari 2022: Soal Asmara Kerinduan dan Kesepian akan Berakhir

Halaman:

Editor: Muh Romli

Sumber: Horoscope


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah