Inilah Dosa Wanita Yang Mencintai Suami Orang Secara Sembunyi, Maupun Terang-terangan

- 24 Agustus 2022, 08:51 WIB
Cinta kepada suami orang.
Cinta kepada suami orang. /Tangkapan layar YouTube Doa Pedia

Wanita yang mempunyai hobi merayu sama halnya merendahkan dirinya sendiri di hadapan laki-laki, kesannya juga murahan dan tidak mencerminkan wanita yang solehah yang selalu menjaga setiap perilaku yang ia lakukan.

Terlebih lagi pada lawan jenis yang bukan muhrimnya.

Sudah menjadi kewajiban seorang wanita untuk menjaga tindakan ataupun perilakunya agar tidak termasuk pada golongan wanita yang tidak baik.

Selanjutnya, memancing komunikasi berlebihan dengan suami orang.

Zaman sekarang ini, sangat dimudahkan dengan adanya kemajuan teknologi seperti halnya komunikasi yang sudah sangat mudah dilakukan pesan singkat seperti wa di sosial media dan lainnya serta menunjang komunikasi digital.

Hal ini justru seringkali dimanfaatkan untuk perbuatan yang kurang baik, contohnya untuk menggoda suami orang dengan mengirimkan pesan secara berlebihan dengan harapan akan mendapatkan balasan.

Berikut berbagai pendapat yang disampaikan oleh ulama sebagai acuan dan sumber landasan mengenai permasalahan hukum mencintai suami orang dalam Islam.

Baca Juga: Anda Ingin Miliki Wanita Setia? Ini Ciri-Ciri Wanita Setia Menurut Islam, Sangat Langka di Dunia

Pertama pendapat ulama Syafi'i.

Pendapat dari ulama Syafi'i bahwa seorang wanita yang mengganggu bahkan memang secara sengaja merayu suami orang, selanjutnya merusak rumah tangga pria tersebut, maka diperbolehkan terhadapnya untuk meminta dinikahi apabila pria tersebut sudah berstatus cerai dengan istrinya.

Halaman:

Editor: Agus Kusnadi

Sumber: Youtube Doa Pedia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x