Perjalanan Hidup Putin vs Zelensky Hingga Jadi Presiden, Karir Politik, Pekerjaan dan Pendidikan

- 27 Maret 2022, 15:46 WIB
Vladimir Putin dan Volodimyr Zelensky/Screenshot Youtube Daftar Populer
Vladimir Putin dan Volodimyr Zelensky/Screenshot Youtube Daftar Populer /


PRIANGANTIMURNEWS - Sejak tanggal 24 Februari kemarin saat Putin menghubungkan invasi Rusia ke Ukraina secara resmi kedua negara ini langsung menjadi perbincangan di seluruh dunia.

Bintang utama dalam semua tajuk berita adalah kedua pemimpin masing-masing negara yaitu Presiden Rusia Vladimir Putin dan presiden Ukraina Volodymyr Zelensky,

membahas keduanya Bagaimana kalau kita menggali dan membandingkan jejak keduanya dalam berbagai hal berikut ini.

Baca Juga: Apa Penyebab Timnas Italia Gagal Lolos Ke Piala Dunia 2022 Qatar

Meskipun menduduki posisi yang sama sebagai pucuk pimpinan nasional Vladimir Putin dan Volodymyr Zelensky ternyata memiliki latar belakang yang jauh berbeda,

hal ini bisa dilihat dari jenjang karir mereka hingga menjadi seorang presiden.

Putin Presiden Rusia ini lahir di kota bernama Leningrad yang sekarang dikenal Saint Petersburg pada 7 Oktober 1952 silam di masa kecil dan sekolah,

Putin dikenal sebagai anak yang tekun dan menyukai olahraga beladiri khususnya Judo.

Bahkan saat SMA dia berhasil memenangkan kejuaraan nasional untuk cabang olahraga Judo jadi jangan heran kalau hingga sekarang Judo masih menjadi favorit dari Putin.

Lalu Saat kuliah pria ini melanjutkan di Leningrad state University dan mengambil bidang hukum dan lulus di tahun 1975,

setelah lulus Putin bergabung ke komitet gosudarstvennoy bezopasnosti atau KGB yang merupakan satuan kyuhyunie Soviet.

Di sini Putin ditugaskan sebagai mata-mata di Moskow hingga lima tahun lama bersama istri dan kedua anak perempuannya,

namun karirnya di KGB bukan satu-satunya hal yang melambungkan karir Putin hingga seperti sekarang.

Ada sosok yang sangat berjasa baginya yakni Anatoly dosen saat Putin belajar hukum di Leningrad state University mentor politik Putin ini pernah menjadi wali kota Leningrad pada tahun 1991.

Pria ini putih mendapatkan kesempatan untuk menjadi Ketua Komite hubungan luar negeri dan juga melibatkan dirinya ke sejumlah program reformasi seperti investasi asing,

Putin mendapatkan akses dan peluang politik yang berharga serta strategis bagi karir politiknya.

Namun karir Guru Putin justru berhenti di masa-masa bersinarnya ia jatuh di tahun 1996, karena tidak memiliki posisi strategis lagi Putin kemudian dekat dengan Boris Yeltsin,

mantan Presiden Rusia yang pertama setelah keruntuhan Uni Soviet yang sebenarnya merupakan musuh politik dari guru Putin dibawa.

Ditunjuk sebagai kepala dinas keamanan Federal dan mencapai puncak pada tahun 1999 saat biaxin sakit-sakitan lalu menunjuk Putin sebagai perdana menteri,

di sini Yeltsin pun ingin memastikan kalau Putin bisa menang dan meneruskan mimpi Yasin tentang Rusia.

Akhirnya di tahun 2004 terpilih sebagai presiden dan 52 persen suara dan menjabat hingga tahun 2008 setelah itu Presiden Rusia diambil oleh Dimitri Medvedev hingga tahun 2012.

Lalu setelahnya jabatan presiden kembali ke Putin hingga sekarang.

Bagaimana dengan volodymyr Zelensky, seperti yang dibilang tadi kehidupan keduanya sangat kontras,

karena sebelum jadi presiden Zelensky tidak berasal dari pemerintahan atau pengusaha malah datang dari dunia yang kontras dengan politik.

Arus utama yakni dunia Showbiz alias Entertainment meskipun di berbagai negara banyak selebritas dan seniman memasuki dunia politik,

namun karir Zelensky masih dianggap anomali karena latar belakangnya sebagai artis komedi yang masih terkesan jauh dari politik formal.

Presiden Ukraina ini lahir tanggal 25 Jan 1978 Kryvyi Rih yang merupakan kota di Ukraina Tenggara yang berbahasa Rusia,

hampir sepanjang hidupnya Zelensky dihabiskan di kota ini hingga menempuh pendidikan tinggi di bidang hukum yang membawanya menuju gelar doktor hukum.

Pada umurnya yang ke-17 seleski keberuntungan di ranah internet dengan mengikuti perlombaan lawak cvn di Ukraina pada tahun 1997,

dengan talenta komedian nya dan sense of humor yang tinggi dia pun menang dalam kontes tersebut.

Kemenangan ini didapatkan Zelensky dari aksi komedinya yang sering mengkritik kondisi politik dari sini karir dari Zelensky terus menanjak,

dan akhirnya menjadi aktor yang dapat banyak job pada akhirnya dia menjadi bintang utama dalam TV series Servant of people pada tahun 2015 hingga 2019.

yang bercerita tentang zelinski yang menjadi presiden Ukraina dari seorang guru sekolah saking viralnya judul serial TV ini,

bahkan menjadi partai politik yang dianggap memiliki modal sosial politik yang cukup untuk bertarung dalam politik elektoral.

Benar saja partai ini kemudian menjadi kendaraan Zelensky untuk mencalonkan diri menjadi presiden Ukraina pada pemilu 2019 lalu, popularitas sebagai komedian dan cara membuat elektabilitasnya bagus,

disaat yang bersamaan rakyat Ukraina juga Mulai Jengah dengan para politisi Ukraina yang kebanyakan korup dan dianggap konservatif.

Serta tidak menawarkan apa-apa, Sementara Zelensky sudah lebih sering hadir ditengah masyarakat melalui produk hiburan komedinya yang menawarkan imajinasi tentang kehidupan yang lebih bagi Ukraina.

Jadi Bukan Tanpa Alasan bila belum genap setahun menjadi politisi pria ini Menang telak, membandingkan latar belakang keduanya tentu saja jauh berbeda.

Bisa kita bilang Putin memang memiliki latar belakang yang lebih serius keras dan formal, sementara Zelensky jauh lebih santai penuh sorak-sorak dan mungkin juga canda tawa,

Namun yang harus diingat keduanya muncul di era yang berbeda serta situasi sosial yang berbeda di masyarakat tapi keduanya pada akhirnya terpilih menduduki kursi paling tinggi di masing-masing negaranya.

Selain latar yang mereka yang unik kekayaan keduanya juga patut untuk dibahas, karena tentu saja untuk menjadi presiden tidak mungkin keduanya tidak memiliki aset yang fantastis.

Putin pria ini dipercaya menjadi salah satu Presiden terkaya di dunia, Bagaimana tidak pria dengan tatapan tajam ini punya berbagai barang mewah yang meliputi rumah mewah hingga 20 buah yang terletak di berbagai belahan Rusia.

Salah satunya Bahkan punya luas hingga 200 hektar dan disinyalir seharga 1,4 Triliun Rupiah Lalu ada lagi berbagai kendaraan mewah seperti helikopter missriri 14 7,3 milyar rupiah.

Pesawat pribadi ilyushin all night seharga 7,1 Triliun Rupiah, Lalu ada dua yak yang satunya seharga 500 milyar rupiah dan ada juga 1,4 Triliun Rupiah gak ketinggalan juga ada mobil mewah arus center limosin seharga 17,2 miliar.

Dan mobil sport Cars seperti Lamborghini dan bokashi gak cuman itu baju keceng dia pakai itu adalah baju khusus yang harganya mencapai 71 juta rupiah sepasangnya.

Juga jam tangan mewah seperti Phillip, FT, Jordan yang seharga 7,1 milyar rupiah Perbuah,

tapi itu belum cukup Putin juga dilaporkan memiliki toilet emas yang menelan dana sampai 1 milyar rupiah.

Kalau soal total kekayaan sebuah laporan merilis kalau kekayaan puting mencapai 2850 Triliun rupiah,

gimana nih sementara kekayaan Zelensky Tertinggal jauh banget kalau dibandingkan dengan Putin.

Dari beragam berita kekayaannya cuma mencapai 10 Triliun Rupiah namun bagi kita nilai segitu tentu dia mewah banget kalau masalah barang-barang mewah Zelensky punya banyak hal,

mulai dari mobil mewah seperti mercedes-benz c-class seharga 5,3 milyar rupiah, Resort model es 1,4 milyar rupiah di Durex 1,7 milyar rupiah dan BMW explain 2,1 milyar Rupiah.

Selain itu ada juga rumah produksi yang dipakainya untuk dunia hiburan yang digelutinya yang bernama kvartal Nike five rumah produksi,

memproduksi serial TV yang melabuhkan nama Zelensky tadi yakni Seven of people.

Sebagai Presiden dari negara yang sedang berseteru keduanya kini tengah berjibaku dalam suasana yang tegang Genting dan penuh kalkulasi,

sebagai pimpinan tertinggi dua orang ini tentu menjadi sasaran utama dari masing-masing musuh.

Sehingga berkembanglah rumor dan spekulasi bilamana kedua orang ini berhalangan tetap entah itu lari atau meninggal bagi Rusia lenyapnya Putin bisa jadi baik maupun buruk.

Baik karena sosok yang dianggap diktator hilang dan bisa berganti dengan figur lain, tapi juga bisa buruk karena bisa jadi vakum kekuasaan karena Ada sosok yang bisa menggantikan Putin,

Yang kemudian bisa menyebabkan kekacauan skala besar.

Sedangkan untuk Ukraina Jika Zelensky patuh tewas tidak ada yang terlalu berbeda menurut Menlu Amerika Serikat Anthony Blinken Ukraina tentu saja memiliki rencana cadangan.

Jika seandainya Zelensky tewas dengan membentuk pemerintahan transisi atau sejenisnya.***

Editor: Galih Cipta Nugraha

Sumber: Youtube Daftar Populer


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah