Pemerintah India Putuskan Akhiri Evakuasi Kecelakan Besar Tiga Kereta Api

- 5 Juni 2023, 20:55 WIB
 Potret dari kecelakaan mengerikan antara tiga kereta api di wilayah distrik Balasore, Negara Bagian Odisha, India pada Sabtu, 3 Juni 2023.
Potret dari kecelakaan mengerikan antara tiga kereta api di wilayah distrik Balasore, Negara Bagian Odisha, India pada Sabtu, 3 Juni 2023. /Anadolu/

 

"Angka itu kemungkinan tidak bertambah. Sekarang, operasi penyelamatan selesai," lanjutnya.

Sementara 1.200 orang telah terluka dalam insiden kecelakaan tersebut. Tepatnya setelah kereta penumpang menabrak kereta barang.

Baca Juga: Real Madrid Mendapatkan Kendala Datangkang Harry Kane Karena 3 Pemain Ini!

Kereta api tersebut keluar jalur dan menabrak lagi kereta penumpang lain yang kemudian melintas dari yang arah berlawanan di dekat wilayah Distrik Balasore.

Laporan terbaru, 900 dari korban terluka telah dipulangkan dari rumah sakit. Sementara 260 korban terluka masih dirawat serta satu pasien dinyatakan kritis.

 

Pernyataan tersebut disampaikan oleh Pemerintah Odisha pada hari Minggu malam, 4 Juni 2023.

Narendra Modi, Perdana Menteri India pada hari Sabtu, 3 Juni 2023 melakukan kunjungan ke lokasi kecelakaan.

Halaman:

Editor: Galih Cipta Nugraha

Sumber: Reuters


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x