Manfaat Beras Merah bagi Kesehatan

- 10 Juni 2021, 19:56 WIB
beras merah
beras merah /Pixabay/.*/Pixabay



PRIANGANTIMURNEWS- Manfaat beras merah memang sudah dikenal secara luas, terutama bagi para pelaku diet. Beras merah dinilai lebih sehat dibandingkan beras putih karena kandungan nutrisinya yang lebih beragam.

Beras merah dinilai lebih unggul dari beras putih karena proses pengolahannya lebih singkat, sehingga kandungan nutrisinya tidak banyak terbuang.

Ini Ragam Manfaat Beras Merah bagi Kesehatan.

Salah satu nutrisi yang banyak terkandung di dalam beras meras adalah serat.
Manfaat Beras Merah bagi Kesehatan.

Baca Juga: UEFA Euro 2020: Pratinjau, Berita Tim, Lineup, dan Prediksi Pertandingan Belgia vs Rusia di Penyisihan Grup

Berkat kandungan gizi yang cukup beragam, ada beberapa manfaat beras merah bagi kesehatan yang bisa Anda peroleh, di antaranya:

1. Mengontrol berat badan
Beras merah mengandung serat, protein, dan karbohidrat kompleks yang lebih tinggi daripada beras putih.

Efek ini menjadikan beras merah baik dikonsumsi untuk mencegah obesitas.

2. Mengurangi risiko penyakit kardiovaskuler

Beras merah serat yang tinggi, beras merah juga mengandung antioksidan, kalium, magnesium, dan zat lignan.

Halaman:

Editor: Agus Kusnadi

Sumber: alodokter.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x