Waspada! Diabetes Dapat Menyerang Usia Muda, Berikut 6 Ciri-Cirinya

- 6 November 2021, 18:47 WIB
Waspada! Diabetes Dapat Menyerang Usia Muda.
Waspada! Diabetes Dapat Menyerang Usia Muda. /Pixabay/

PRIANGANTIMURNEWS- Diabetes sekarang ini bukan hanya menyerang orang diatas usia 30 tahun saja. Tetapi usia di bawah 30 tahun juga bisa terserang.

Diabetes dapat dipicu dari berbagai faktor, seperti gaya hidup tidak sehat. Salah satunya terlalu banyak mengonsumsi minuman dengan kandungan gula tinggi.

Agar Diabetes terdeteksi sedini mungkin, berikut ciri-ciri yang dapat dikenali dari Diabetes usia muda dilansir dari berbagai sumber:

Baca Juga: Prediksi Paul Merson untuk Manchester United vs Manchester City dan Pertandingan GW 11 Liga Premier

1. Sering Buang Air Kecil
Seringnya buang air kecil sejalan dengan banyaknya glukosa di dalam tubuh. Jika hormon insulin atau hormon pengurai darah sedikit maka ginjal tidak dapat menyaring glukosa dengan baik. Sehingga lantung kemih akan penuh denga glukosa.

2. Berat Badan Turun Cepat
Pankreas pada penderita diabetes akan berhenti membuat insulin, akibatnya tubuh akan kesulitan mencari sumber energi karena sel-sel tidak mendapatkan glukosa. Sehingga tubuh memcah otot untuk menjadi energi.

Baca Juga: Kenali Penyakit A'in Pada Anak, Cara Pencegahan dan Pengobatannya

3. Sering Merasa Haus
Akibat dari seingnya buang air kecil maka akan sering haus.

4. Merasa Mudah Lelah
Karena produksi glukosa terhambat, sehingga sel-sel makan tidak bisa didistribusikan ke seluruh tubuh. Akibatnya sel energi tidak mendapat asupan.

Halaman:

Editor: Agus Kusnadi

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x