Terungkap!! Inilah Cara Redakan Asam Lambung Secara Alami di Rumah

- 5 Agustus 2022, 20:40 WIB
Asam lambung.
Asam lambung. /Tangkapan layar YouTube Alodokter

Yang pertama jahe. Jahe memiliki sifat anti radang yang secara alami dapat mengatasi nyeri ulu hati dan masalah pencernaan lainnya.

Baca Juga: Terbaru, 17 Link Download Twibbon 17 Agustus 2022, untuk Peringati HUT RI ke-77, GRATIS KLIK DI SINI

Kamu bisa mengonsumsinya dengan mengolahnya menjadi teh jahe.

Kamu juga bisa pakai jahe segar atau kalau nggak mau ribet boleh juga kok bikin minuman jahe dari jahe bubuk yang dijual di pasaran.

Tapi supaya lebih aman pastikan yang sudah terdaftar di BPOM.

Yang kedua Licorice Mungkin kamu agak jarang mendengar Licorice atau bisa disebut juga dengan akar manis.

Bahan ini dipercaya bisa mengatasi masalah di sistem pencernaan kamu seperti nyeri ulu hati, serta rasa terbakar di dada.

Baca Juga: Chelsea Resmikan Marc Cucurella, Transfernya Hingga RP1 Triliun Lebih

Kamu bisa cari bubu Licorice atau teh Licorice di supermarket yang menjual bahan makanan impor.

Dan yang terakhir teh Chamomile, teh Chamomile ini juga dipercaya bisa dikonsumsi untuk meredakan nyeri ulu hati, mual, serta muntah.

Halaman:

Editor: Agus Kusnadi

Sumber: Youtube alodokter


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x