Bacaan Doa-Doa dan Doa Menyambut Bulan Suci Ramadhan 1443H

- 18 Maret 2022, 16:54 WIB
Rosulullah mengajarkan kepada umatnya doa doa ketika datangnya bulan Ramadan.
Rosulullah mengajarkan kepada umatnya doa doa ketika datangnya bulan Ramadan. /YouTube Nazhar Farizh/

Ada banyak doa-doa menyambut bulan suci Ramadan yang selalu Rasulullah SAW amalkan.

Bukan hanya sebagai bentuk syukur dan suka cita dipertemukan dengan bulan Ramadan selanjutnya, tetapi agar keberkahan selalu menyertai.

Nabi Muhammad SAW mengamalkan doa-doa menyambut bulan suci Ramadan sebagai sunnah.

Doa ini membuat umat muslim yang membaca lebih merasa siap dengan kedatangan bulan Ramadan. Begitu juga diri selalu diliputi kebaikan dan dijanjikan pahala yang melimpah.

Baca Juga: Penyelamat Kelumpuhan Chelsea!! Al Khereji Realisasikan Rencana Gila Setelah Akuisisi Chelseasetelah

Bulan Ramadan ditentukan oleh keberadaan hilal.

Tak heran bila doa-doa menyambut bulan suci Ramadan atas kedatangan hilal turut diamalkan.

Bukan hanya doa, tetapi Rasulullah SAW membawa zikir saat melihat bulan atau hilal sebagai tanda datangnya Ramadan.

Berdasarkan hadist riwayat Imam At-Thabarani dan Imam Ad-Dailami, berikut bacaan doa-doa menyambut bulan suci Ramadan yang diamalkan oleh Rasulullah SAW:

Allāhumma sallimnī li Ramadhāna, wa sallim Ramadhāna lī, wa sallimhu minnī.

Halaman:

Editor: Agus Kusnadi

Sumber: YouTube Nazhar Farizhi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah