Bacaan Doa Qunut Subuh dan Qunut Nazilah, Lengkap Arab, Latin dan Terjemahnya

- 3 April 2022, 11:38 WIB
Ilustrasi membaca doa qunut
Ilustrasi membaca doa qunut /Unsplash @Masjid MABA/

PRIANGANTIMURNEWS - Berikut disediakan bacaan doa qunut subuh dan qunut nazilah.

Doa qunut merupakan amalan yang disunahkan dalam salat, terutama shalat subuh dan shalat witir pada pertengahan akhir bulan Ramadhan.

Dalam madzhab Syafi’i, qunut termasuk bagian dari sunah ab‘ad, dimana jika terlewat maka harus digantikan dengan sujud sahwi.

Baca Juga: WAJIB TAHU, 5 Kebiasaan Wanita yang Menyebabkan Payudara Kendur

Nabi Muhammad SAW melakukan qunut dalam berbagai keadaan dan cara (seperti banyak diriwayatkan dalam hadits-hadits tentang qunut ini).

Pernah Nabi berqunut pada setiap lima waktu, yaitu pada saat ada nazilah (musibah).

Perlu diketahui, bacaan doa qunut ini terdapat 2 tipe qunut yang sering didengar oleh masyarakat, yaitu qunut nazilah dan qunut Subuh. Berikut penjelasannya:

Baca Juga: Ini 7 Bahaya Terlalu Sering Minum Bubble Milk Tea Bagi Kesehatan

1. Qunut Nazilah

Halaman:

Editor: Rahmawati


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah