Ulama: 2,5 Persen Zakat Penghasilan Sambut Ramadhan, Tuhan Tidak Menuntut Seluruh Harta Hamba-Nya

- 3 Maret 2024, 06:50 WIB
Ulama Prof Dr M Quraish Shihab (kiri) dalam acara Tarhib Ramadhan di Jakarta, Sabtu 2 Maret 2024/ANTARA/Anita Permata Dewi/
Ulama Prof Dr M Quraish Shihab (kiri) dalam acara Tarhib Ramadhan di Jakarta, Sabtu 2 Maret 2024/ANTARA/Anita Permata Dewi/ /

Dia menyatakan, bahwa terdapat dua metode dalam menyalurkan zakat, yakni memberikannya langsung kepada penerima atau melalui amil organisasi zakat.

Baca Juga: Puasa Ramadhan Tinggal Hitung Hari, Siapkan Fisik Agar Tetap Bugar, Simak Tips Berikut!

Menurutnya, keduanya memiliki kelebihan masing-masing. Memberikan zakat langsung memiliki risiko tertentu, seperti kemungkinan zakat yang diberikan dicuri, yang mengharuskan pembayar zakat untuk membayar kembali.

Di sisi lain, menyalurkan zakat melalui amil dianggap sebagai pilihan yang baik karena amil tersebut mewakili fakir miskin, sehingga tanggung jawab pembayar zakat dianggap selesai meskipun zakat tidak langsung diterima oleh yang bersangkutan.***

 

Halaman:

Editor: Rahmawati Huda


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x