Nama Susi Pudjiastuti Ramai Dibicarakan Nitizen Seakan Kode Buat Presiden Jokowi

- 26 November 2020, 21:47 WIB
Susi Pudjiastuti saat melepaskan 173.800 benih lobster di perairan Pulau Nusa Penida dan kawasan Nusa Dua Bali, pada 14 Juli 2019.*
Susi Pudjiastuti saat melepaskan 173.800 benih lobster di perairan Pulau Nusa Penida dan kawasan Nusa Dua Bali, pada 14 Juli 2019.* /DOK. INSTAGRAM/@susipudjiastuti115/

PRIANGANTIMURNEWS-

Sejak ditangkapnya Menteri Kelautan dan Perikanan Edhy Prabowo oleh Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), nama Susi Pudjiastuti ramai dibicarakan oleh netizen di media social.

Dalam komentarnya seakan nitizen memberikan kode kepada Presiden Joko Widodo.

Bahkan dalam cuitan di media social, netizen berharap Presiden, Joko Widodo, segera memanggil kembali Susi Pudjiastuti untuk menjabat sebagai Menteri KKP untuk menggantikan Edhy Prabowo.

Baca Juga: Oknum ASN di Garut Terjaring Razia OTT Tim Saber Pungli Polda Jabar

"Mr. President, please bring Bu Susi back," tulis akun @jh1343 seperti dikuip Priangantimurnews.com dari Galamedia.

"The Return of Bu Susi @sGALAMEDIA - Nama Susi Pudjiastuti kembali riuh dibicarakan netizen. Hal ini meyusul ditangkapnya Menteri Kelautan dan Perikanan Edhy Prabowo, Rabu 25 November 2020 dini hari tadi.

Di Twitter, "Bu Susi" langsung menjadi trending. Sejumlah netizen langsung berharap, Presiden Joko Widodo kembali menjadikan Susi sebagai Menteri Kelautan dan Perikanan.

"Mr. President, please bring Bu Susi back," tulis akun @jh1343.

Halaman:

Editor: Agus Kusnanto

Sumber: Galamedia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x