Terjadi Kerumunan Massa di Pasar Tanah Abang, Ernest Prakasa: Pemerintah Lagi Ngapain Ya

- 3 Mei 2021, 04:39 WIB
Ernest Prakasa
Ernest Prakasa /Instagram @ernestprakasa/

PRIANGANTIMURNEWS – Kerumunan yang terjadi di Pasar Tanah Abang pada Minggu 2 Mei 2021 sangat melanggar kebijakan pemerintah dalam melaksanakan protokol kesehatan dalam berbagai kegiatan, termasuk dalam berbelanja.

Ernest Prakasa pada unggahan Twiternya mengungkapkan komentarnya mengenai kerumunan di Pasar Tanah Abang tersebut.

Aktor muda tersebut mengatakan bahwa ia ng6eri melihat kerumunan yang terjadi di Pasar Tanah Abang. Dan ia mempertanyakan sedang apakah pemerintah?

Baca Juga: Longsor Menyebabkan Jalan Menuju TPA Sarimukti Bandung Barat Lumpuh, 2 Sepeda Motor Tetimbun

“Ngeri liat kerumunan di pasar Tanah Abang. Pemerintah lagi ngapain ya?,” tulis Ernest Prakasa pada unghan Twiternya. Minggu 2 Mei 2021.

Pada postingan Ernest Prakasa tersebut lantas dibanjiri komentar dari para warganet yang mengkritik keras kasus tersebut.

“ Pemerintah mana dulu bro… Pusat atau daerah. Kalao pusat jelas mana kerjanya. Kalau pemerintah daerah cari lagi ke Jawa Tengah ama Timur. Lagi cari suara buat 2024,” tulis akun Gali menomentari.

“Sepertinya sedang koordinasi dengan apparat terkait larangan mudik dan penetapan denda yang memberatkan. Atau mungkin sedang memperbaiki ekonomi umkm yang katanya krisis di era pandemi ini pak,” tulis akun Sang mengomentari.

Baca Juga: Buru Malam Lailatul Qadr, Gubernur Khofifah: Semoga Allah Pertemukan Kita Dengan Lailatul Qadar

“Kalao pemerintah beneran punya nyali, coba jangan hanya mudik saja yang dilarang tapi mall-mall dan pasar-pasar di tutup juga biar clear masalah semua. Pemerintah kalaw buat pelaturan yang konsisten dong!!,” tulis akun Zamhair SH mengomentari.

Halaman:

Editor: Muh Romli

Sumber: Twiter Ernest Prakasa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x