Luhut Pandjaitan Sebut Presiden Jokowi Ibaratkan Pandemi Covid-19 ini Seperti Api

- 2 November 2021, 23:36 WIB
Luhut Pandjiatan bersama Presiden Jokowi dan Presiden Biden.
Luhut Pandjiatan bersama Presiden Jokowi dan Presiden Biden. /Instagram @luhut.pandjaitan/

PRIANGANTIMURNEWS– Luhut Pandjaitan sebagai Menteri Koordinasi Bidang Kemaritiman dan Investasi Republik Indonesia mendampingi Presiden Jokowi dalam kegiatan yang dilaksanakan di Amerika Serikat.

Dalam kegaitan tersebut, Presiden Jokowi menyampaikan jika pandemi Covid-19 di seluruh dunia ini telah mengakibatkan berbagai macam krisis di hampir semua sektor perekonomian negara-negara.

Bahkan, Presiden Jokowi mengibaratkan pandemi Covid-19 ini seperti api, api yang mungkin perlu untuk dihindari agar tidak menyakiti diri sendiri.

Baca Juga: Dinas Pariwisata Sudah Membuat SOP Sebagai Syarat Dibukanya Kembali Objek Pantai Karapyak Pangandaran

“Dalam menyampaikan ucapan Presiden belum lama ini, beliau bahwa krisis, resesi, dan pandemi ini seperti api, sebisa mungkin perlu kita hindari,” ucap Luhut Pandjaitan, sebagaimana dikutip priangantimurnews.com dari Instagram @luhut.pandjaitan.

“Namun jika hal itu tetap terjadi, banyak hal yang bisa kita pelajari. Api memang membakar, tetapi juga sekaligus sekaligus dan memotivasi,” lanjutnya.

Luhut Pandjaitan sangat bangga karena bisa mendampingi Presiden Jokowi dala m kegaitan tersebut dan mendengarkan sekaligus mengamati situasi dan kondisi, serta dinamika yang terjadi oleh Presiden Biden.

Baca Juga: Polantas Minta Bawang Ganti Tilang pada Sopir Truk Viral, Polda Metro Jaya Langsung Mencopotnya

Presiden Biden dalam sambutannya menambahkan bahwa peran Indonesia sebagai Negara berkembang sangat besar dalam memajukan nilai demokrasi.

Halaman:

Editor: Muh Romli

Sumber: Instagram @luhut.pandjaitan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x