Ini Kerugian Anggaran Akibat Pembatalan Indonesia jadi Tuan Rumah Piala Dunia U-20

- 30 Maret 2023, 10:48 WIB
 Logo Piala Dunia U-20 Indonesia 2023/Fifa.com
 Logo Piala Dunia U-20 Indonesia 2023/Fifa.com /

Tahun 1964, Indonesia kembali menolak ikut Piala Asia yang diselenggarakan di Israel.

Serta tahun 2006 lalu, Indonesia menolak ikut Fed Cup yang juga diadakan di negara penjajah tersebut.

Baca Juga: Fuji Beli Rumah Seharga 13,5 Miliar, Syukuran Dihadiri Para Artis, Sahabat dan Pengusaha Ternama

Dengan demikian, aksi penolakan Indonesia memiliki dasar yang kuat dan sejarah yang dalam yang berlandaskan ada penolakan penjajahan Israel.

Indonesia lebih memilih berdiri di atas solidaritas warga Palestina yang setiap tahunnya selalu terjadi aksi pembunuhan besar-besaran oleh Israel***

Key: Kerugian, Anggaran, Piala Dunia u-20, FIFA, dibatalkan, Timnas Israel, Tragedi kanjuruhan, Kemenpora, PUPR, menolak, Indonesia, revitalisasi.

 

 

 

Halaman:

Editor: Muh Romli

Sumber: YouTube TVR Parlemen


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x