Antisipasi Arus Mudik Lebaran 1445 H, PT KAI Daop 2 Tambah 6 KA

- 5 April 2024, 05:21 WIB
Daop 2 Siapkan 6 KA Tambahan pada Masa Angkutan Lebaran 2024
Daop 2 Siapkan 6 KA Tambahan pada Masa Angkutan Lebaran 2024 /Edi Mulyana PRMN/

Ayep menyebut, 6 KA tambahan merupakan wujud komitmen untuk melayani masyarakat dengan sebaik-baiknya.

KA tambahan pada masa angkutan mudik Idul Fitri 1445 Hijriah di Daop 2 Bandung yakni:

1. Pasundan Tambahan relasi Kiaracondong - Surabaya Gubeng (PP) keberangkatan dari Stasiun Kiaracondong pukul 09.00 WIB.

Baca Juga: Di Bulan Ramadan 1445 H Dosen dan UPZ Unsil Salurkan 354 Paket Sembako, Ini Maknanya

2. Kutojaya Selatan Tambahan relasi Kiaracondong - Kutoarjo (PP) keberangkatan dari Stasiun Kiaracondong pukul 23.00 WIB.

3. Ciremai Pagi relasi Bandung - Semarang Tawang Bank Jateng (PP) keberangkatan dari Stasiun Bandung pukul 06.10 WIB.

4. Argo Parahyangan tambahan relasi Bandung - Gambir (PP) keberangkatan dari Stasiun Bandung pukul 19.45 WIB.

Baca Juga: Dua Orang Terluka, Akibat Longsor di Tol Bocimi Parungkuda, Mobil Terperosok Masuk Lubang

5. Lodaya tambahan relasi Bandung - Solo Balapan (PP) keberangkatan dari Stasiun Bandung pukul 10.15 WIB.

6. Lodaya tambahan relasi Bandung - Solo Balapan (PP) keberangkatan dari Stasiun Bandung pukul 21.20 WIB.***

Halaman:

Editor: Rahmawati Huda


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah