GMC Tasikmlaya Sambut Kedatangan Pangdam lll Siliwangi di Perbatasan

- 18 Juni 2022, 11:23 WIB
GMC Tasikmlaya Sambut Kedatangan Pangdam lll Siliwangi
GMC Tasikmlaya Sambut Kedatangan Pangdam lll Siliwangi /PRMN/PRIANGANTIMURNEWS/EDI MULYANA/

PRIANGANTIMURNEWS- Untuk menjalin sinergitas antara TNI dan Galunggung Max Club (GMC) Tasikmalaya menyambut kedatangan Pangdam lll Siliwangi, Mayjen Kunto Arief Wibowo.

GMC menyambut kedatangan Pangdam lll Siliwangi dari perbatasan kampung Cikaengan perbatasan antara Kabupaten Garut dan Kabupaten Tasikmalaya.

Setelah menyambut GMC langsung turing bareng bersama Pangdam lll Siliwangi. Kedatanganya pun disambut Dandim dan seluruh jajaran perwira dan anggota Kodim 0612 Tasikmalaya di Mes Pemda Kabupaten Tasikmalaya.

Baca Juga: Elon Musk Digugat 3.800 Triliun, Diduga Melakukan Pemerasan dengan Gembar Gembor Dogecoin

Ketua Umum GMC Tasikmalaya, Jeni Tugistan,.S.H.M.H. mengatakan, kita touring bareng Pangdam lll Siliwangi tidak hanya sekedar touring saja.

Tetapi yang paling penting adalah jalin silaturahmi sebagai mana yang telah dianjurkan dalam ajaran Islam.

"Momentum turing GMC bersama pak Pangdam ini sebagai bentuk suport kita terhadap tugas TNI yang memiliki peran menjaga Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI)," kata Jeni kepada priangantimurnews.com Sabtu, 18 Juni 2022.

Baca Juga: Aksi Bela Nabi Muhammad, Massa Aksi Serukan Usir Dubes India

"Sesuai dengan selogan NKRI harga mati. Artinya GMC akan selalu mendukung dan memberi semangat kepada TNI," lanjutnya.

Halaman:

Editor: Galih R


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x