Ini 23 Pemain Wanita Yang Akan Perkuat Timnas Indonesia di Piala AFF 2022 Filipina

- 1 Juli 2022, 21:22 WIB
Potret pemain Timnas Indonesia Wanita sedang latihan di Jakarta /Instagram/@pssi/
Potret pemain Timnas Indonesia Wanita sedang latihan di Jakarta /Instagram/@pssi/ /

PRIANGANTIMURNEWS- PSSI telah merilis skuad untuk Piala AFF 2022 kategori wanita. Terlihat sebanyak 23 pemain yang dirilis sudah siap berangkat ke Filipina. Sebelumnya PSSI sudah memanggil beberapa nama untuk melakukan TC di Jakarta.

Pelatih Timnas Indonesia wanita Rudy Eka Priyambada telah melakukan pengumuman terkait nama-nama pemain yang akan dibawa ke Filipina. Sebanyak 23 pemain Timnas Indonesia Wanita akan segera terbang untuk mengikuti kejuaraan tingkat Asia Tenggara yang dimulai tanggal 4 Juli sampai dengan 17 Juli 2022 di Manila, Filipina.

Pelatih Timnas Indonesia wanita Rudy mengapresiasi semua pemain yang sudah sangat bekerja keras dan sudah bersikap kompetitif dalam pemusatan latihan nasional atau training centre (TC).

Baca Juga: Hukum Menikah dengan Kambing hanya untuk Konten dalam Penjelasan Buya Yahya

Dia juga mengungkapkan bahwa para pemain Timnas Indonesia wanita sangat semangat dan serius. Meskipun diketahui bahwa persiapan yang begitu mepet atau singkat sebelum bergulirnya Piala AFF 2022 Filipina.

Dikutip dari situs resmi PSSI oleh priangantimurnews.com Rudy mengatakan, “Semua pemain yang didatangkan untuk mengikuti pemusatan latihan ini adalah para pemain terbaik. Mereka yang berada disini sudah menunjukkan kerja keras dan komitmen saat bergabung dengan timnas. Sesuai regulasi yang ada hanya 23 pemain yang bisa ikut berjuang di Filipina.” Ujar pelatih Timnas Indonesia wanita Rudy Eka Priyambada.

Baca Juga: Inilah Mobil-Mobil Yang Dilarang Gunakan Pertalite Per 1 Juli 2022

Berikut daftar 23 pemain Timnas Indonesia wanita yang dibawa ke Filipina:

1. Agnes Hutapea

Halaman:

Editor: Galih R

Sumber: PSSI


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x