Laga Persib vs Bhayangkara Resmi Ditunda! Persib Kecewa Liga 2 Dihentikan, Arema FC Masih Belum Punya Markas!

- 15 Januari 2023, 17:55 WIB
Potret Daisuke Sato dan Teddy Cahyono
Potret Daisuke Sato dan Teddy Cahyono /Tangkapan Layar Youtube IP News/

warganet juga menyayangkan sikap Arema FC yang enggan bertanggung jawab atas Tragedi Kanjuruhan hal ini merujuk pada peristiwa Tragedi Kanjuruhan pada 1 Oktober 2022 yang menewaskan 135 orang.

kalau itu Arema FC bertindak sebagai tim tuan rumah saat kalah 2-3 dari Persebaya Surabaya di stadion Kanjuruhan kabupaten Malang peristiwa tersebut jadi titik balik yang menentukan nasib dunia persepakbolaan Nasional.

Baca Juga: Polda Metro Jaya Buru Penyuplai Narkoba Revaldo Setelah Ditetapkan Jadi Tersangka Penyalahgunaan Narkoba

mulai dari terhentinya liga 1 Selama 2 bulan sampai munculnya kongres luar biasa PSSI yang akan dilaksanakan bulan depan warganet tanah air menyayangkan sikap PSSI yang tidak tega sama sekali saat memberikan sanksi untuk Arema FC yaitu hanya hukuman laga kandang usiran sejauh 250 km dari kota Malang selama sisa musim Liga 1 2022.

terpantau dari akun Instagram dan juga Twitter bahwa warganet pemerhati sepak bola tanah air menyerang Arema FC dan bonniesnya hanya Arema yang menanggung insiden di stadion Kanjuruhan.

sampai sejauh ini klub dianggap kurang sensitif dan peka atas segala yang sedang terjadi pada sepak bola tanah air saat ini warganet tanah air juga menuding adanya peran Iwan Budianto yang merupakan pemilik Arema FC sekaligus wakil ketua umum PSSI.

di balik sanksi ringan tersebut seperti diketahui saat ini Arema FC masih kerepotan mencari home base untuk mereka melanjutkan lagakan dan pada putaran kedua Liga 1 2022 2023 setelah berniat untuk menjadikan Stadion Sultan Agung Bantul sebagai kandang ditolak.

Baca Juga: Prediksi Sassuolo vs Lazio Beserta Head to Head dan Link Live Streaming Sore Ini!

mereka ditolak bermarkas di Stadion Jati Diri Semarang imbasnya laga kandang antara Arema FC kontra Borneo FC pada minggu 15 Januari nanti kembali ditunda penolakan kepada Arema datang dari kelompok suporter maupun pemerintah setempat.

pertandingan Persib melawan Bhayangkara FC pada pekan ke-18 harus dijadwal ulang itu dikarenakan pihak Persib tidak mendapatkan izin penggunaan Stadion Wibawa Mukti Cikarang Bekasi yang semula disiapkan menjadi home sementara.

Halaman:

Editor: Galih Cipta Nugraha

Sumber: YouTube IP news


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah