Pernikahan Pratama Arhan dan Zize: Siapkah Menikah Muda?

- 22 Agustus 2023, 10:36 WIB
Ilustrasi. Kolase Nurul Azizah Rosiade  dan permaian bola nasional Indonesia Pratama Arhan./instagram @azizahsalsha_
Ilustrasi. Kolase Nurul Azizah Rosiade dan permaian bola nasional Indonesia Pratama Arhan./instagram @azizahsalsha_ /

2. Ilmu agama yang mumpuni

Sebagai suami harus bisa menjadi pembimbing yang baik di dunia maupun akhirat, karena suami merupakan imam bagi istrinya. Sehingga, suami harus memiliki ilmu agama yang mumpuni.


3. Mental untuk menjadi orang tua

Pada usia muda, kebanyakan orang masih ingin bermain dan bergaul bersama teman-temannya. Namun sebagai pasangan suami-istri, hal yang diutamakan yaitu mengurus keluarga. Menjadi orang tua merupakan hal utama yang perlu disiapkan. Karena nantinya akan memiliki anak dan tidaklah mudah dalam mengurus anak.


4. Finansial dan rencana di masa mendatang

Selain untuk pernikahan, finansial juga sangat penting untuk masa yang akan datang. Entah itu untuk kebutuhan anak, diri sendiri, dan keluarga.

Baca Juga: Resmi! Gabung Dengan Persib Bandung!? Pratama Arhan Buka Suara!

Sehingga kita harus merencanakan bagaimana pengeluaran di masa sekarang maupun di masa yang akan datang.

Jadi apakah sudah siap untuk menikah muda?***

Halaman:

Editor: Muh Romli

Sumber: Instagram @pratamaarhan8


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x