Capres Pro Desa Akan Menjadi Identitas Politik Ganjar

- 30 November 2023, 11:36 WIB
Herry berikan tanggapan terkait capres pro desa.
Herry berikan tanggapan terkait capres pro desa. /Edi Mulyana/priangantimurnews/PRMN/

PRIANGANTIMURNEWS - Bicara soal potensi desa, tak bisa diremehkan, Desa lebih banyak dan lebih luas bahkan desa itu berada sampai ke plosok terpencil di Indonesia. 

Desa juga memiliki banyak potensi dalam berbagai aspek, baik dari aspek perekonomian, potensi wisata, khususnya di bidang pertanian yang dapat menumbuhkan perekonomian masyarakat. 

Tak heran jika Presiden Jokowi sebelumnya konsen membangun desa dengan menggelontorkan dana desa dengan jumlah cukup besar di kisaran satu milyar, untuk kemajuan desa. 

Baca Juga: KPU Gelar Debat Capres-cawapres Lima Kali di Jakarta

Bicara kemajuan untuk desa, ternyata kini sudah menjadi target pasangan Capres dan Cawaper Ganjar Pranowo dan juga Mahfud MD. 

Dalam pesan kampanyenya pertama Ganjar, Indonesia tidak boleh dikotak-kotakkan dan terus menerus hidup dalam ketimpangan ekonomi. 

Indonesia itu satu, dari Sabang hingga Merauke, sehingga titik berat pembangunan tidak lagi bertumpu di satu wilayah atau pulau.

Baca Juga: Kampanye Pertama Ganjar Mahfud Satukan Rakyat Indonesia Ekonomi Jadi Prioritas

Direktur Eksekutif Centre for Indonesia Strategic Actions (CISA) Herry Mendrofa menilai masa kampanye akan diwarnai dengan penegasan capres-cawapres terhadap pembangunan identitas politik melalui konsentrasi isu.

Halaman:

Editor: Sri Hastuti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x