Cara Mudah Menghapus Background dengan Gratis

- 1 Agustus 2022, 11:49 WIB
Ilustrasi hapus background.
Ilustrasi hapus background. /Pixabay/

Baca Juga: Resmi! Persib Terpuruk Mario Gomez Isyaratkan Kembali Melatih Persib Di Liga 1 2022 2023

-Mode Magic akan mendeteksi tepi dari foto secara otomatis layaknya "magic wand" pada tools Photoshop.

-Mode Manual kita akan menghapus background foto secara manual, dengan mengusap pada area yang akan dihapus.

5. Jika menghapus latar foto selesai, pada tools "repair" berfungsi untuk memulihkan bagian subjek foto yang ikut terhapus;

6. Jika sudah yakin dengan hasilnya tinggal klik "Selesai";

Baca Juga: KASUS SUBANG TERBARU: Panggilan Untuk Saksi Ini Potensi Menjadi Tersangka! Siapa Saja?

7. Kemudian pilih tingkat kehalusan untuk tepi foto;

8. Lalu klik "Simpan";

Demikian adalah cara menghapus background foto menggunakan aplikasi Background Eraser.

Jangan lupa untuk selalu kunjungi Priangantimurnews.com untuk mendapat informasi menarik lainya ya.***

Halaman:

Editor: Galih R

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah