10 Tempat Wisata di Tasikmalaya Paling Populer dan Banyak Dikunjungi

- 5 Juni 2023, 16:00 WIB
  Pesona Situ Gede, salah satu obyek wisata favorit di Kota Tasikmalaya. Lelah menjelajahi pinggiran danau, bisa langsung bersantap ikan bakar bumbu cobek yang banyak dijajakan di rumah makan di sana.
Pesona Situ Gede, salah satu obyek wisata favorit di Kota Tasikmalaya. Lelah menjelajahi pinggiran danau, bisa langsung bersantap ikan bakar bumbu cobek yang banyak dijajakan di rumah makan di sana. /Facebook SItu Gede Kota Tasikmalaya/

Meskipun tak bisa bermain pasir, namun eksotisme tebing-tebing megah inilah yang jadi daya tarik dari wisata di Tasikmalaya satu ini, khususnya bagi kamu penggemar fotografi.

Ada bagian tebing yang bagian atasnya bisa dinaiki yang jadi salah satu spot favorit untuk foto-foto di objek wisata Tasikmalaya satu ini.

6. Taman Wisata Karang Resik

Beberapa pengunjung tampak menikmati sejumlah wahana di Taman wisata Malaya Park Karangresik Kota Tasikmalaya, Minggu, 20 September 2021.*
Beberapa pengunjung tampak menikmati sejumlah wahana di Taman wisata Malaya Park Karangresik Kota Tasikmalaya, Minggu, 20 September 2021.*

Karang Resik adalah sebuah tempat wisata Tasikmalaya berupa taman hiburan sekaligus wisata edukasi.

Nama taman wisata ini diambil dari nama sebuah jembatan bersejarah yang menjadi saksi bisu para pejuang dari Tasikmalaya mempertahankan kemerdekaan dari pasukan Belanda pada Agresi Militer tahun 1947.

 

Lokasi taman ini tidak jauh dari bekas Jembatan Karang Resik. Kawasan ini dikembangkan untuk menjadi taman bermain dengan berbagai wahana seperti flying fox dan water park.

Selain itu, Taman Wisata Karang Resik juga memiliki taman bunga, farm house, dan istana tanaman hias yang dapat menjadi tempat edukasi bagi para pengunjung.

Halaman:

Editor: Muh Romli


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x