Cara Menanam Cabai Agar Berbuah Lebat

- 14 Juni 2022, 13:16 WIB
Ilustrasi tanaman cabai dan cara menanamnya
Ilustrasi tanaman cabai dan cara menanamnya /Pixabay/

Sebelum memasukan media tanam kedalam polybag atau pot, sebaiknya masukan terlebih dahulu potongan batu bata atau potongan pecahan genting setelah itu baru masukan media tanam sampai batas yang kita inginkan.

Media tanam yang sudah kita siapkan jangan langsung digunakan untuk menanam cabai tetapi tunggu 1 hingga 2 minggu agar media tanam menjadi lebih matang dan akan menjadi lebih baik untuk menanam.

Masukan bibit cabai yang kita semai, usahakan hati-hati saat mengeluarkan cabai dari plastik semai agar akar tidak tercabut.

Padatkan bagian atas media tanam kemudian lakukan penyiraman sampai media tanam basah.

Sebaiknya tanaman cabai yang baru kita tanama jangan terkena paparan sinar matahari yang berlebih terlebih dahulu, tetapi ditempat teduh agar tanaman cabai beradaptasi.

Baca Juga: Viral Tas Wanita Era 50an, Ada Penyimpanan Khusus Skincare

3. Perawatan rutin

Perawatan rutin yang harus dilakukan pada tanaman cabai adalah penyiangan atau membersihkan gulma atau tanaman penggangu disekitar tanaman cabai, pangkas tunas yang tidak diperlukan.

Pemupukan dilakukan setiap dua minggu sekali dengan menggunakan pupuk organik.

Lakukan pemeriksaan secara rutin,  jika tanaman terserang jama maka berikan pestisida alami agar tanaman cabai yang kita tanam menjadi lebih organik..

Halaman:

Editor: Muh Romli

Sumber: Youtube Kebun Indra Tarigan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah