Profil Singkat Indra Bekti Presenter Multitalenta, Honor Pertamanya Rp30 ribu

- 28 Desember 2022, 22:20 WIB
 Indra Bekti dan Istri. Honor pertamanya Rp. 30 ribu. Saat ini Indra mendapatkan perawatan di RS Abdi Waluyo karena pendarahan otak. Semoga semuanya baik-baik saja/Orami.
Indra Bekti dan Istri. Honor pertamanya Rp. 30 ribu. Saat ini Indra mendapatkan perawatan di RS Abdi Waluyo karena pendarahan otak. Semoga semuanya baik-baik saja/Orami. /

Hal ini membuat motivasi Indra semakin bertambah. Impian dan cita-citanya untuk menjadi pembawa acara atau presenter terwujud.

Wajahnya pertama kali muncul di TV saat menjadi pemandu acara ' Tralala Trilili ' bersama Agnes Monica.

Baca Juga: Persib Kangkangi Persija! Pelatih Maung Bandung Anti Sabar Dengan Soal Ini! Ada Apa? Cek Faktanya

Setelah itu, Indra mendapat tawaran menjadi penyiar di salah satu radio swasta. Diainilah Indra mulai serius mempelajari dunia presenter dan ' public speaking '.

Untuk lebih memperdalam ilmu ' public speaking ' nya Indra kemudian kuliah D1 di London School.

Nama Indra Bekti semakin berkibar saat menjadi presenter di acara 'Ceriwis' bersama Indy Barens di Trans TV.

Selain menjadi presenter, Indra juga menjadi bintang iklan.

Pada 10 Oktober 2010 Indra menikah dengan Aldilla Jelita. Dari pernikahannya, Indra dikaruniai dua anak.

Dari karir yang dirintis dari bawah, Indra Bekti mendapatkan kenyamanan materi.

Baca Juga: Inilah Pentingnya Muhasabah Bagi Diri Kita, Ini Menurut Ahmad Rusdiana

Halaman:

Editor: Muh Romli

Sumber: Biografi Tokoh Ternama


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah