7 Cara Menjaga Hubungan agar tetap Sehat, Langgeng dan Harmonis

- 10 Juni 2021, 12:45 WIB
ilustrasi keharmonisan.
ilustrasi keharmonisan. /Pexels/

2. Komunikasi yang baik

Sering dikatakan bahwa hubungan yang harmonis itu didasari oleh komunikasi yang baik, dan itu sangat tepat.

Baca Juga: Hari Media Sosial, Kemenkominfo Ingatkan Tata Tertib Berkunjung ke Media Sosial

Karena tanpa komunikasi, bisa dipastikan bahka kedua pihak akan sering cekcok dan selisih paham karena kurang mengerti isi hati pasangannya. Seringnya muncul karena hal-hal yang sepele. Jadi untuk itu perbaiki komunikasi dengan baik agar hubungan tetap langgeng dan harmonis.

3. Selipkan humor

hubungan asmara

Hubungan yang baik tidak harus diisi dengan hal-hal yang serius saja. Tanpa disadari, terlalu serius bisa membahayakan keharmonisan suatu hubungan.

Jadi, cobalah untuk lebih sering menyelipkan guyonan dan candaan ringan yang bisa menambah kedekatan Anda dan pasangan, karena itu manambah aura baru yang sering kali bikin lebih nyaman.

4. Jangan ragu untuk memberikan apresiasi

Meski nampaknya sepele, penting untuk selalu memberikan apresiasi pada pasangan mulai dari hal sederhana. Misalnya dengan berterima kasih atas apa yang telah dilakukannya untuk Anda, sampai pada pencapaiannya yang besar, seperti kelulusan sarjana hingga kenaikan jabatan di kantor, dan yang lainnya. Mudah bukan.

Halaman:

Editor: Agus Kusnadi

Sumber: health.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x