Tips Menentukan Pengeluaran Rumah Tangga dari Gaji Harian

- 25 Agustus 2021, 19:22 WIB
Tips Menentukan Pengeluaran Rumah Tangga dari Gaji Harian.
Tips Menentukan Pengeluaran Rumah Tangga dari Gaji Harian. /Instagram @haloduit/

PRIANGANTIMURNEWS- Apakah anda memiliki gaji harian?. Jika ya, mari kita atur bersama untuk kefektifan kebutuhan hari ini dan esok hari agar uang yang didapat tidak terbuang / habis begitu saja tanpa kita sadari.

Bagaimana cara mengelola pengeluaran setiap harinya?

Pertama mari pertimbangkan kebutuhan apa saja yang tidak bisa ditunda?
Sarapan
Makan siang
Makan malam
Ongkos pulang pergi kerja

Baca Juga: Resep Kinder and Nutella Cookies yang Lembut dan Kenyal

Kedua, apakah anda mempunyai bayaran yang harus dicicil perbulannya?
Ya, seperti
Bayar kosan
Listrik
Air
Dana darurat (kesehatan dan alat mandi/dapur/bahan masakan)
Kuota
SPP sekolah anak

Lalu, Apakah anda punya bayaran pertahun?
Ya, seperti;
Menabung
Investasi
Sedekah
Biaya kenaikan kelas sekolah anak
Dan laun-lain.

Baca Juga: Ini Penyebab dan Akibat kalau Ketuban Pecah Dini

Jika kita dapat menghemat dengan mengupulkan gaji harian selama satu bulan atau dalam jangka waktu tertentu misalnya dua minggu.

Misalnya:
Karena debitnya/ gajinya sebesar Rp. 200.000 maka pengeluaran hemat uang diusahakan dapat diterapkan jika tidak ada pertimbangan lain ialah Hanya sebesar 20.000 sisa dari pengurangan kebutuhan primernya yang dapat anda gunakan untuk sekedar jajan dan ngopi.

Halaman:

Editor: Agus Kusnadi

Sumber: Instagram @haloduit


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah