10 Kesalahan Penggunaan Mesin Cuci, Ibu-ib Wajib Tahu!

- 19 Mei 2022, 19:54 WIB
Ilustrasi kesalahan saat mencuci/pixabay/RyanMcGuire
Ilustrasi kesalahan saat mencuci/pixabay/RyanMcGuire /

PRIANGANTIMURNEWS - Mesin cuci menjadi alat elektronik yang sangat dibutuhkan oleh siapapun.

Ketimbang mencuci pakaian menggunakan tangan, mencuci dengan mesin akan lebih mengefektifkan waktu sehingga kamu bisa sambil mengerjakan hal lain.

Namun, sejumlah kesalahan yang tidak kita sadari seringkali dilakukan. Apa saja kesalahan itu?

Baca Juga: Jadi Tuan Rumah Liga Eropa, Gagal Lolos Pinal: Cerita Cinta Unik Sevilla dan Piala Kasta Kedua Eropa

1.Beban muatan yang berlebih.

Jika menggunakan mesin dengan beban berlebih, maka mesin akan cepat rusak dan baju yang dicuci tidak akan bersih secara maksimal.


2. Tidak membersihkan mesin cuci.

Mesin cuci adalah alat untuk membersihkan pakaian, namun mesin cuci tidak dapat membersihkan dirinya sendiri.

Semakin banyak kotoran yang tersimpan dimesin, maka mesin akan cepat rusak dan tidak bekerja secara optimal.

Baca Juga: Tips Mobil Tetap Prima Setelah Perjalanan Jauh

Halaman:

Editor: Muh Romli

Sumber: unsplash


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x