Kenapa Banyak Tokoh Dunia Terlahir dari Keluarga Miskin? Ini Alasannya

- 21 Mei 2022, 14:03 WIB
Dalam buku ini dijelaskan mengapa orang besar banyak yang terlahir dari keluarga miskin.
Dalam buku ini dijelaskan mengapa orang besar banyak yang terlahir dari keluarga miskin. /PRMN/PRIATIMNEWS/NANANG YUDI/

PRIANGANTIMURNEWS- Apakah anda berpikir bahwa seseorang tidak akan mampu meraih kesuksesan yang didambakannya hanya karena kemiskinan orangtuanya dan rendahnya posisi sosialnya?

Apakah anda berpikir bahwa anda tidak memiliki keberuntungan yang baik, dan jalan seolah berbalik anda, dan kesempatan tidak memihak anda, dan apakah anda tidak memiliki kesempatan untuk maju dalam karier Anda ?

Kalau seperti itu, bahwa anda sedang keliru. Diluar sana terdapat ribuan orang besar dan pengusaha yang pernah dihadapkan pada kondisi seperti anda bahkan lebih buruk.

Baca Juga: Cukup Pakai HP, Bayar Tol Lebih Mudah Tanpa E-Toll, Ini Caranya 

Namun, meskipun demikian, mereka tidak pernah berputus asa dan mereka justru menerus perjuangan mereka dengan keteguhan dan keimanan hingga akhirnya meraih tujuan mereka dan memperoleh kesuksesan yang diharapkan.

Dikutip priangantimurnews.com dari buku Mau Sukses atau Gagal ?, Inilah para tokoh besar tersebut yang terlahir dari keluarga miskin.

1. Shakespeare, sastrawan terbesar Inggris, ayahnya  merupakan seorang tukang jagal, dan ibunya termasuk orang yang buta huruf yang tidak dapat membaca atau menulis kecuali dengan susah payah.

Baca Juga: Hakikat Kebebasan dan Kemerdekaan Pers

2. Franz Schubert, dimana dunia masih tersihir oleh musiknya hanyalah putra dari seorang guru miskin dan ibunya seorang tukang masak yang bekerja dengan upah di rumah orang-orang kaya.

Halaman:

Editor: Galih R

Sumber: Buku Mau Sukses atau Gagal


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x