Kerajaan Thailand Terima Pesanan 3 Unit Tank Amfibi dari Prusahaan Narinco Asal China

- 2 Juni 2021, 20:35 WIB
3 Tank Amfibi dipesan kerajaan Thailand.
3 Tank Amfibi dipesan kerajaan Thailand. /Instagram @greatwarrr/

PRIANGANTIMURNEWS- Untuk memperkuat pertahanan negaranya Kerajaan Thailand memesan 3 unit Tank Amfibi ke Perusahaan Pertahanan Norinco asal China.

Diketahui hasil pesanan dikutip Pikiran Rakyat Media Network (PRMN) priangantimurnews.com dari akun Instagram @greatwarrr menyebutkan, perusahaan pertahanan Norinco asal China baru-baru ini dilaporkan mengirimkan 3 unit Tank Amfibi ringan VN-16 ke Korps Marinir Kerajaan Thailand.

"3 Tank Amfibi ringan versi ekspor dari ZTD-05 tersebut tiba di pangkalan angkatan laut Sattahip pada akhir bulan Mei," katanya.

Baca Juga: Nagita Slavina Duta PON XX PAPUA, Arie Kriting Sebut Akan mendorong terjadinya Cultural Appropriation

3 Tank Amfibi yang didatangkanya itu, Pemerintah Thailand langsung menandatangani kontrak dengan Norinco senilai 13 juta dollar Rp. 191.1 miliar kurn September 2020

"VN-16, adalah versi ekspor dari kendaraan serbu Tank Amfibi tipe 05 ZTD-05 buatan Norinco yang dilengkapi turret dengan meriam 105 mm, senapan mesin koaksial 7,62 mm, dan peluncur granat 76 mm," ujarnya.***

Editor: Agus Kusnadi

Sumber: Instagram @greatwarrr


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x